Teknologi

Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Dibanding Motor Konvensional, Calon Pembeli Harus Tahu

profile picture Hanna
Hanna
Kelebihan dan kekurangan motor listrik
Kelebihan dan kekurangan motor listrik. (Foto: unsplash/Ather Energy)

Apabila dibandingkan dengan motor konvensional, motor listrik lebih unggul dalam hal menghemat energi.

3. Suara Mesin Lebih Halus

Suara mesin motor listrik bisa lebih halus daripada motor konvensional sebab tidak memiliki proses kerja mesin pembakaran internal seperti motor konvensional yang menghasilkan suara kebisingan.

4. Perawatan Lebih Mudah

Keunggulan lain yang dimiliki motor listrik adalah perawatannya yang terbilang sangat mudah karena tidak perlu ganti oli maupun servis secara berkala.

Di mana pengguna motor listrik hanya perlu memperhatikan waktu penggantian kampas rem, minyak rem, dan ban.

Kekurangan Motor Listrik

Meskipun memiliki sejumlah kelebihan, ternyata motor listrik juga mempunyai beberapa kekurangan, diantaranya yaitu:

1. Tempat Isi Ulang Baterai Masih Terbatas

Saat ini Pertamina sebagai penyedia layanan tempat pengisian ulang baterai motor listrik masih terbilang sangat terbatas. 

Di mana Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Green Energy Station (GES) dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU) ini jumlahnya hanya baru 300 titik pada akhir tahun 2022.

2. Tempat Bengkel Motor Listrik Masih Terbatas

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Senin, 12 Mei 2025
Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Senin, 12 Mei 2025
Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025