Berita , Jatim

Kemendag Musnahkan Baju Bekas Impor di Sidoarjo, Begini Tanggapan Netizen

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Kemendag musnahkan baju bekas impor
Kemendag musnahkan baju bekas impor sebanyak 824 bal di Sidoarjo. (Ilustrasi: Pexels/Bikram Bezbaruah)

HARIANE - Kementerian Perdagangan RI atau Kemendag musnahkan baju bekas impor yang disimpan di Sidoarjo, Jawa Timur, Senin, 20 Maret 2023.

Tindakan pemusnahan tersebut dilakukan sebab pakaian impor merupakan salah satu barang impor yang dilarang di dalam peraturan perundang-undangan.

Kementerian Perdagangan juga menjelaskan alasan pelarangan terhadap tindakan mengimpor barang bekas berupa pakaian dan beberapa barang lainnya seperti alas kaki dan tas bekas.

Usai beredarnya kabar larangan thrift atau mengimpor dan menjual pakaian bekas di Indonesia, netizen memberikan tanggapannya terkait hal tersebut.

Alasan Kemendag Musnahkan Baju Bekas Impor di Sidoarjo

Kemendag musnahkan baju bekas impor.
Kemendag musnahkan baju bekas impor di Sidoarjo. (Foto: Instagram/@kemendag)

Kemendag melalui Instagram resminya @kemendag, mengunggah video ketika dilaksanakannya tindakan pemusnahan pakaian bekas impor dI Sidoarjo, Jawa Timur dengan cara dibakar. Pakaian yang dibakar berjumlah 824 bal dengan nilai Rp 10 Mliyar.

Pemusnahan tersebut merupakan komitmen Kemendag dalam pengawasan dan penegakan hukum dalam bidang perdagangan, perlindungan konsumen, dan industri tekstil dalam negeri.

Pembakaran baju bekas impor tersebut memiliki beberapa tujuan.

Pertama, diharapkan tindakan tersebut dapat memberi efek jera bagi pelaku usaha yang tidak mentaati peraturan dan ketentuan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025