Berita , Olahraga , Artikel

Kemenpora Palestina Kritik FIFA atas Standar Ganda, Sebut Indonesia Berhak Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Kemenpora Palestina kritik FIFA
Kemenpora Palestina kritik FIFA atas standar ganda. (Instagram/@fifa)

HARIANE - Kemenpora Palestina kritik FIFA usai status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U20 resmi dicabut pada Rabu, 29 Maret 2023 lalu.

Kemenpora Palestina menyayangkan Piala Dunia U20 yang batal terselenggara di Indonesia atas keputusan FIFA.

Dalam kritikannya tersebut, Kemenpora Palestina menyoroti standar ganda yang ditetapkan FIFA dalam sepak bola. 

Penyesalan Kemenpora Palestina terhadap FIFA disampaikan dalam keterangan persnya pada Kamis, 30 Maret 2023 lalu sebagai tanggapan protes Apartheid Israel.

Pernyataan Kemenpora Palestina Kritik FIFA 

Dalam pernyataannya, Kemenpora Palestina mengungkapkan sulitnya menutup mata atas pelanggaran HAM yang dilakukan Israel kepada penduduk negaranya.

"Meskipun kami yakin olahraga dan politik perlu dipisahkan, sulit untuk menutup mata terhadap tuntutan nasional karena ini meniadakan demokrasi," ujar Kemenpora, dilansir dari Wafa News Agency.

Pernyataan tersebut dijabarkan pada banyaknya penduduk Palestina menderita kematian dan kehidupannya hancur di tangan pemerintah Israel.

Kemenpora Palestina menyebut jika FIFA menutup mata atas kejadian tersebut.

Standar ganda FIFA dalam menanggapi kasus yang sama pada konflik Rusia-Ukraina kembali dipertanyakan.

"Sedih melihat standar ganda yang diterapkan oleh dunia yang beradab dalam menanggapi skenario serupa ketika dilakukan oleh aktor yang berbeda," papar Kemenpora Palestina. 

Standar ganda FIFA pada Piala Dunia U20 saat ini sangat disesali. Kemenpora Palestina menyatakan jika Indonesia menjadi korban atas standar ganda FIFA.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025