Berita , Nasional

Kerja Sama PLN Icon Plus dan Badan Pelaksana Otorita Borobudur, Tingkatkan Digitalisasi Desa Wisata dan Mendungkung Energi Baru Terbarukan

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Kerja Sama PLN Icon Plus dan Pariwisata di Jateng DIY
Direktur Utama Otorita Borobudur, Agustin Peranginangin dan General Manager SBU Regional Jawa Bagian Tengah PLN Icon Plus, Wahyu Setyabudi. (Foto: Hariane/Rizky Riawan)
Para peserta yang menghadiri Goverment Gathering 2023. (Foto: Hariane/Rizky Riawan)

Selain kendaraan listrik, penandatangan MOU juga bertujuan untuk mendukung peningkatan digitalisasi Desa Wisata di sekitar kawasan Borobudur.

Digitalisasi tersebut penting bagi kawasan Borobudur-Prambanan, sebagai sumber konektivitas andal bagi masyarakat dan para pelaku usaha.

"Diawali dengan Internetnya dulu, kalau internet itu sudah lama, TWC dari Otorita Borobudur sudah lama menjadi pelanggan setia kami (PLN Icon Plus)," ucap Dini Annisa.

Adanya peningkatan digitalisasi ini untuk mengembangkan potensi desa wisata binaan. Internet yang cepat akan meningkatkan digital marketing dari Desa Wisata tersebut.

"Kita sama-sama membina, mensupport kebutuhan digitalisasi desa wisata binaan, ada 16 tersebar di Jawa Tengah. Dalam waktu dekat ini kami akan membangun Digital Marketing, Internet sudah masuk, next kita akan itu untuk mengenalkan produk-produk wisata jadi internetnya lebih bermanfaat," ucap Dini Annisa.

Dirinya juga menjelaskan kerja sama PLN Icon Plus dan Badan Pelaksana Otorita Borobudur, untuk menumbuhkan budaya 'Green Energy' dan memantik masyarakat para pelaku usaha untuk membangkitkan usaha yang dijalani menggunakan digital.****

Baca artikel menarik lainnya di harianesemarang.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025