Berita , Pilihan Editor

Ketahui 3 Fitur Terbaru Whatsapp Agustus 2022: Keluar Grup Tanpa Diketahui Orang

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Ketahui 3 Fitur Terbaru Whatsapp Agustus 2022: Keluar Grup Tanpa Diketahui Orang
Ketahui 3 Fitur Terbaru Whatsapp Agustus 2022: Keluar Grup Tanpa Diketahui Orang
HARIANE - Ketahui 3 fitur terbaru Whatsapp yang dirancang untuk kebijakan privasi bagi penggunanya.
Whatsapp saat ini hadir dengan berbagai fitur tampilan yang lebih menarik salah satunya dikemas kebijakan privasi yang membuat nyaman para penggunanya.
Whatsapp kini menjadi tempat pilihan untuk berinteraksi membagikan kabar melalui pesan atau via telpon. Selain itu Whatsapp mampu membagikan lokasi terkini kepada sesama pengguna Whatsapp lainnya.
Hal tersebut yang menjadikan Whatsapp terus berinovasi menciptakan fitur-fitur canggih dan terbaru di setiap tahunnya.
BACA JUGA :
Apa Itu PSE? Mulai 20 Juli 2022 Kominfo Ancam Blokir Google, WhatsApp, Hingga Instagram Jika Tidak Daftar

Dikutip dari laman Instagram @Whatsapp membagikan informasi 3 fitur terbaru Whatsapp.

"Your privacy deserves more protection. Learn about our newest privacy feature," tulis @Whatsapp pada Selasa, 9 Agustus 2022.

3 Fitur Terbaru Whatsapp diantaranya, sebagai berikut:

1. Sembunyikan Status Online

Salah satu Fitur terbaru Whatsapp adalah hide online status whatsapp
Salah satu Fitur terbaru Whatsapp adalah hide online status whatsapp (Foto: Pixabay/Thomas Ulrich)
Whatsapp mengeluarkan kebijakan privasi bagi penggunanya dengan membantu menyembunyikan notifikasi status "online" pada whatsapp meskipun sedang bermain Whatsapp.
Jika tidak ingin mengetahui bahwa sedang online Anda bisa mengaktifkan status "online" agar tidak terlihat.
Hal tersebut juga berfungsi memberikan kenyamanan dalam privasi jika tidak ingin diganggu oleh orang lain.
Ads Banner

BERITA TERKINI

DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

Jumat, 19 April 2024 15:43 WIB
Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB
Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB
Prediksi Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Perubahan Roster Kedua Tim ...

Prediksi Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Perubahan Roster Kedua Tim ...

Jumat, 19 April 2024 15:30 WIB
Jadwal Lengkap Haji 2024 Mulai Masuk Asrama, Pemberangkatan per Gelombang, Hingga Pulang

Jadwal Lengkap Haji 2024 Mulai Masuk Asrama, Pemberangkatan per Gelombang, Hingga Pulang

Jumat, 19 April 2024 15:29 WIB
Utang Luar Negeri Indonesia Naik, Dipakai untuk Apa?

Utang Luar Negeri Indonesia Naik, Dipakai untuk Apa?

Jumat, 19 April 2024 14:51 WIB
Kementerian PANRB Setujui 40.839 Formasi CPNS 2024 di Kemensos, Ini Rinciannya

Kementerian PANRB Setujui 40.839 Formasi CPNS 2024 di Kemensos, Ini Rinciannya

Jumat, 19 April 2024 14:00 WIB
CPNS 2024: Kemenhub Pecah Rekor Usul 18.017 Formasi ASN

CPNS 2024: Kemenhub Pecah Rekor Usul 18.017 Formasi ASN

Jumat, 19 April 2024 13:03 WIB
Prediksi Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Poin Penuh Jadi ...

Prediksi Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Poin Penuh Jadi ...

Jumat, 19 April 2024 12:47 WIB
Kondisi Terbaru Pasca Dugaan Serangan Israel ke Iran

Kondisi Terbaru Pasca Dugaan Serangan Israel ke Iran

Jumat, 19 April 2024 12:32 WIB