Berita , Gaya Hidup

Update Terbaru Konser Justin Bieber Tur Dunia 2022 : Kembali Ditunda Karena Masalah Kesehatan

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Update Terbaru Konser Justin Bieber Tur Dunia 2022 : Kembali Ditunda Karena Masalah Kesehatan
Update Terbaru Konser Justin Bieber Tur Dunia 2022 : Kembali Ditunda Karena Masalah Kesehatan

HARIANE Konser Justin Bieber tur dunia 2022 dikabarkan telah membatalkan sejumlah konser Justice World Tour yang tersisa.

Lantas bagaimana update terbaru konser Justin Bieber tur dunia 2022?

Berikut informasi selengkapnya, seputar konser Justin Bieber tur dunia 2022 yang bisa disimak dibawah ini.

BACA JUGA : Justin Bieber Derita Kelumpuhan Wajah Akibat Ramsey Hunt Syndrome, 2022 Justice World Tour Dijadwalkan Ulang

Konser Justin Bieber Tur Dunia 2022 kembali ditunda

Pada Selasa, 6 September 2022 melalui sebuah unggahan Instagram pribadi Justin Bieber, telah diumumkan akan menunda turnya demi kesehatannya.

Diketahui bahwa beberapa bulan sebelumnya, Justin Bieber juga sempat menunda beberapa konser yang seharusnya dimulai pada 22 Mei 2022 dan berakhir pada Maret tahun mendatang.

Pengumuman terbaru konser Justin Bieber tur dunia 2022

“Awal tahun ini, aku mengungkapkan perjuanganku melawan sindrom Ramsay-Hunt yang membuat wajahku lumpuh sebagian. Karena penyakit ini, aku tidak bisa melanjutkan konser di Amerika Utara sebagai bagian dari Justice Tour,” ungkap Justin Bieber.

“Setelah beristirahat dan berkonsultasi dnegan para dokter, keluarga, dan tim, aku pergi ke Eropa dan berusaha melanjutkan tur. Aku tampil di enam pertunjukkan, itu sangat membebaniku. Akhir pekan lalu, aku tampil di Rock in Rio dan memberikan segalanya yang saya miliki pada para penonton di Brasil,” lanjutnya.

“Setelah turun dari panggung, aku merasa sangat kelelahan dan sadar aku harus memprioritaskan kesehatan. Jadi aku akan beristirahat dari tur saat ini. Aku akan baik-baik saja, tapi aku butuh istirahat dan pemulihan,” tulis Justin Bieber lagi.

Justin Bieber pun mengucapkan terima kasih dan doa serta dukungan para penggemar yang telah diberikan kepadanya selama ini.

“Aku sangat bangga bisa mewujudkan tur ini dan menyebarkan pesan keadilan ke seluruh dunia. Terima kasih atas doa dan dukungan kalian. Aku sangat menyayangi kalian semua,” tutup Bieber pada unggahannya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Senin, 25 November 2024 11:52 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB