Berita

Kronologi Penembakan Habib Bahar Bin Smith oleh Orang Tak Dikenal, Terkena di Bagian Perut

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
Kronologi Penembakan Habib Bahar Bin Smith
Habib Bahar bin Smith menjadi korban penembakan orang tak dikenal saat pulang dari bengkel mobil yang berjarak sekira 4 KM dari Pesantrnnya. (Foto: Instagram/ cintahabib3)

HARIANE - Habib Bahar bin Sith menjadi korban penembakan orang tak dikenal pada Jumat 12 Mei sekitar pukul 21.00 Wib. 

Penembakan Habib Bahar bin Smith ini terjadi di dekat Pusat Pendidikan dan Pelatihan Dinas Perhubungan (Pusdiklat Dishub) di kawasan Kemang, Bogor, Jawa Barat.

Saat ini, pihak kepolisian masih berusaha mengembangkan kasus dengan melakukan penyelidikan lebih dalam atas laporan penembakan tersebut.

Kronologi Penembakan Habib Bahar Bin Smith

Pengacara Habib Bahar bin Smith, Aziz Yanuar mengatakan, kronologi penembakan Habib Bahar Bin Smith bermula saat kliennya sedang turun dari mobil untuk mengecek kendaraannya yang baru keluar dari bengkel yang berjarak sekitar 4 KM dari pesantrennya.

Menurut Yanuar, kliennya sengaja berhenti dan turun di tempat yang sepi agar bisa lebih jelas mendengar suara mesin mobilnya. 

"Kalau dari kronologis yang dia cerita (penembakan dilakukan,red) dari jarak jauh. Kalau dari deket kan dia bisa lihat, ini dia tidak lihat siapa?" terang Yanuar dalam sebuah rekaman video call yang diunggah di Twitter @Belajar_Ngedit.

Yanuar belum bisa memastikan berapa kali tembakan yang dilakukan penyerang terhadap kliennya.

Hanya saja, satu dari tembakan itu mengenai korban yang menyerempat di bagian perutnya.

Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Ibrahim Tompo mengklarifikasi kebenaran kabar adanya laporan jika Habib Bahar ditembak orang tak dikenal pada Jumat malam.

Bahar bin Smith ditembak orang tak dikenal saat sedang berada di kawasan Pusdiklat Dishub di kawasan Kemang, Bogor, Jawa Barat.

Diduga, korban memang telah dibuntutui oleh dua pengendara sepeda motor sebelum aksi penembakan terjadi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025
12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

Sabtu, 29 Maret 2025