Berita , Olahraga

Leg Kedua Indonesia Vs Brunei, Rafael Struick Berpeluang Dimainkan Sedangkan Marselino Dipastikan Absen

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Leg Kedua Indonesia Vs Brunei
Leg kedua Indonesia Vs Brunei, Marselino absen, Rafael berpeluang dimainkan. (Foto:instagram/marselinoferdinan10)

"Hari ini fokusnya lebih ke latihan pemulihan dan massage terapi, jadi lebih ke istirahat dan pemulihan kondisi, setelah perjalanan pindah dari Jakarta ke Brunei. Kondisi pemain sangat baik, saya berharap mereka bisa menjaga kondisinya," kata STY.

Sementara itu, pemain Viking FK Shayne Pattynama mengatakan bahwa ia sudah sangat siap menata pertandingan leg kedua nanti.

"Kondisi fisik baik, saya sudah mulai bisa beradaptasi, setelah perjalanan kemarin, saya juga sudah tidur cukup beberapa hari ini, jadi saya dalam kondisi fit, latihan juga bagus tadi, saya siap untuk laga nanti,"kata Shayne.

Leg Kedua Indonesia Vs Brunei Darussalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran pertama akan berlangsung di Stadion Sultan Hasanah Bolkiah.****

 

Temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB