Berita , Nasional

PDI Perjuangan Kuasai Tingkat Elektabilitas Partai Politik 2024, Gerindra, Nasdem dan Golkar Mengekor Di Bawahnya

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
PDI Perjuangan Kuasai Tingkat Elektabilitas Partai Politik 2024, Gerindra, Nasdem dan Golkar Mengekor Di Bawahnya
PDI Perjuangan kuasai tingkat elektabilitas partai politik 2024, berdasarkan hasil survei Indopol periode 5 - 11 Juni 2023. (Foto: Instagram/puanmaharani)

HARIANE - PDI Perjuangan kuasi tingkat elektabilitas partai politik 2024 jelang Pemilu 2024 yang semakin memperjelas skema kekuatan partai politik (Parpol). 

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang merupakan parpol pemenang Pemili 2019 saat ini menduduki kursi terbanyak di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Hal serupa juga terjadi pada survei elektabilitas partai politik 2024. PDI Perjuangan tetap jadi pilihan pertama berdasarkan hasil survei yang dilakukan pada periode 5 - 11 Juni 2023.

PDI Perjuangan Kuasai Tingkat Elektabilitas Partai Politik 2024 pada Hasil Survei Indopol Periode 5 - 11 Juni 2023

PDI Perjuangan kuasai tingkat elektabilitas partai politik 2024
Hasil survei elektabilitas partai politik 2024, PDIP dan Gerindra paling atas disusul Nasdem dan Golkar. (Foto: Instagram/indopolsurvey)

Indopol Survey dan Consulting merupakan lembaga survei independen yang kerap kali melakukan riset politik yang sudah punya track record panjang di pemilu Indonesia.

Pada pemilu 2024 kali, Indopol kembali mengadakan survei elektabilitas partai politik 2024 periode 5 - 11 Juni 2023.

Survei yang dilakukan mengambil 1.240 responden yang tersebar di 38 provinsi di Indonesia dengan margin error sekitar 2,85 persen dan tingkat kepercayaan 95 persen.

Berdasarkan hasil survei Indopol periode 5 - 11 Juni 2023, PDI Perjuangan kuasai tingkat elektabilitas partai politik 2024, dengan perolehan 25,56 persen. 

Dilansir dari laman resmi Indopol, tingkat elektabilitas PDIP tersebut naik drastis, dari perolehan hasil survei periode November 2022 lalu, di imana PDIP hanya memperoleh 17,89 persen saja.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB