Berita , Nasional , Teknologi

Peluncuran Satelit SATRIA-1 Resmi 19 Juni 2023, Mahfud MD: Upaya Pemerataan Pembangunan Infrastuktur Digital

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Peluncuran Satelit SATRIA
Peluncuran satelit SATRIA dijadwalkan Senin 19 Juni 2023 pukul 04:30 WIB (Ilustrasi:Freepik/3DSculptor)

HARIANE - Peluncuran satelit SATRIA-1 (Satelit Republik Indonesia) dijadwalkan besok Senin 19 Juni 2023 Pukul 04;30 WIB.

Satelit SATRIA merupakan satelit multifungsi pertama milik Pemerintah Republik Indonesia.

Satelit tersebut dibuat dengan tujuan untuk mengurangi kesenjangan digital di Indonesia terutama kesenjangan antara masyarakat yang ada di wilayah perkotaan dengan masyarakat di wilayah tertinggal.

Selain itu satelit SATRIA juga dibuat untuk menyediakan akses internet bagi titik layanan publik kesehatan, pendidikan dan pemerintahan.

Peluncuran Satelit SATRIA Disiarkan Langsung Melalui Youtube Kemkominfo TV

Peluncuran satelit SATRIA dijadwalkan Senin 19 Juni 2023 pukul 04:30 WIB (Ilustrasi:Freepik/3DSculptor)

Dilansir dari Kemenkominfo, peluncuran satelit SATRIA-1 akan dilaksnahkan pada hari Senin 19 Juni 2023 pukul 04;30 WIB di  Cape Canaveral Florida, Amerika Serikat.

Satelit SATRIA-1 akan diluncurkan dari SpaceX, sebuah perusahaan transportasi luar angkasa milik Amerika Serikat yang didirikan Elon Musk.

Rencananya peluncuran satelit tersebut akan di siarkan langsung melalui kanal Youtube Kementerian Komunikasi dan Informatika,  Kemkominfo TV.

Berdasarkan data Kemenkominfo, pembuatan satelit multifungsi pertama Indonesia ini berkolaborasi dengan beberapa perusahaan ternama dari beberapa negara seperti Amerika serikat, Prancis, dan Tiongkok.

Beberapa perushaaan yang bekerja sama dalam pembuatan satelit SATRIA-1 antara lain;

1. Thales Alenia Space (TAS)

TAS merupakan perusahaan manufaktur satelit terbesar asal Prancis yang bergerak di industri antariksa dan sudah berdiri selama lebih dari 40 tahun.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025