Pendidikan

Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya

profile picture Hanna
Hanna
Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023
Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023. (Foto: smart Untidar)

HARIANE - Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023 dikabarkan telah dibuka secara online mulai 13-30 Juni mendatang.

Di mana pada masa seleksi mandiri jalur kerjasama tahun ini, calon pendaftar hanya diperbolehkan untuk memilih satu program studi di antara D4 Teknologi Rekayasa Perancangan Manufaktur dan D3 Akuntansi.

Dengan daya tampung untuk program diploma D4 Teknologi Rekayasa Perancangan Manufaktur adalah 18 mahasiswa, dan D3 Akuntansi sebanyak 23 mahasiswa.

Jadwal Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023

Berikut jadwal pendaftaran yang perlu diperhatikan oleh para calon pendaftar, yaitu:

  • Pendaftaran dan pembayaran: 13-30 Juni 2023
  • Pengumuman Hasil Seleksi: 7 Juli 2023
  • Masa Sanggah: 10-14 Juli 2023
  • Registrasi Online: 17- 21 Juli 2023

Sebagai informasi tambahan, biaya pendaftaran SMJK Untidar 2023 ini adalah sebesar Rp 250.000.

Persyaratan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Tidar 2023

Adapun sebelumnya terdapat persyaratan yang perlu dipenuhi oleh para calon pendaftar, diantaranya:

  • Hanya diperuntukan untuk lulusan SMA/MA/SMK/MAK/yang setara pada Tahun 2021, 2022, dan 2023.
  • Nilai memenuhi batas tuntas (KKM) sesuai ketentuan daerah masing-masing.
  • Bagi lulusan Tahun 2023 yang belum memiliki Ijazah, menggunakan Surat Keterangan Lulus (SKL) dari Kepala Sekolah yang dilengkapi dengan pas foto yang bersangkutan dan dicap.
  • Direkomendasikan dari sekolah asal.
  • Memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses belajar mengajar di Universitas Tidar.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB