Berita , Nasional

Pendaftaran Seleksi PPPK Kemenkominfo Telah Dibuka, Berikut Alur, Batas Usianya, dan Jumlah Formasi

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pendaftaran Seleksi PPPK Kemenkominfo
Pendaftaran seleksi PPPK Kemenkominfo telah dibuka, ini informasi detailnya. (Foto: Instagram/ kemenkominfo)

HARIANE - Dibukanya pendaftaran seleksi PPPK Kemenkominfo menjadi informasi yang wajib diketahui para pencari kerja.

Seleksi PPPK Kementerian Kominfo ini diperuntukkan bagi yang ingin bekerja di lingkungan Kementerian Kominfo, LPP RRI, dan LPP TVRI.

Sedangkan jumlah formasi seleksi PPPK Kementerian Kominfo ini yakni mencapai 1.286 formasi yang rinciannya akan dijelaskan lebih lanjut di sini.

Berikut informasi pendaftaran seleksi PPPK Kemenkominfo yang perlu diketahui.

Pendaftaran Seleksi PPPK Kemenkominfo

Pendaftaran Seleksi PPPK Kemenkominfo
Pendaftaran seleksi PPPK Kemenkominfo telah dibuka,
ini informasi detailnya. (Foto: Instagram/ kemenkominfo)

Dihimpun dari akun Instagram resminya, Kemenkominfo kembali membuka seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023.

Posisi yang dibuka ini untuk Kementerian Kominfo (Kementerian Komunikasi dan Informatika), LPP RRI (Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia), dan LPP TVRI.

Pendaftaran seleksi ini akan dilaksanakan pada 20 September sampai dengan 9 Oktober 2023.

Pendaftaran tersebut dapat dilakukan melalui portal https://sscasn.bkn.go.id menggunakan NIK pada KTP dan nomor KK (Kartu Keluarga).

Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025