Berita , Pilihan Editor

Pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022 Masih Dibuka, Ini 4 Kategori Bisnis yang Wajib Diketahui

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022 Masih Dibuka, Ini 4 Kategori Bisnis yang Wajib Diketahui
Pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022 Masih Dibuka, Ini 4 Kategori Bisnis yang Wajib Diketahui

2. Kreatif

Pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022
Detail kategori kedua pengusaha yang diperbolehkan melakukan pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022. (Foto: Unsplash/ Hannah Morgan)
Usaha yang bisa melakukan pendaftaran Wirausaha Muda Mandiri 2022 di bidang kreatif harus merupakan produk bisnis yang memiliki unsur seni dan budaya.
Selain itu, sama seperti kategori sebelumnya, bisnis harus mempunyai omzet minimal 500 juta rupiah per tahun.
Sub kategori pada bidang yang satu ini ada tiga, yaitu.
1) Kesenian dan budaya
Jenis usaha yang masuk sub kategori ini harus merupakan pengrajin barang kebutuhan rumah tangga, jasa interior design, pelaku seni, sanggar tari/ budaya/ musik/ seni rupa, teater, penggerak kesenian lokal, serta usaha lainnya yang memenuhi kriteria.
Hal yang perlu diperhatikan, produknya juga wajib original dan bukan termasuk reseller.
Tetapi, ada usaha kesenian budaya yang tidak bisa didaftarkan. Contohnya seperti usaha berbentuk event organizer, penyedia jasa alat kesenian, dan reseller produk kesenian.
BACA JUGA : Fashion Show di Pasar, Cara Unik Siswa SMP N 1 Bantul Peringati Hari Batik Nasional 2022
2) Fashion label
Usaha yang dikategorikan sebagai fashion label adalah segala jenis butik, galeri, serta department store.
Di samping itu, pencipta dan pemilik brand fashion dengan skala industri dan yang condong ke arah multi produk, pengusaha fashion yang menjual pakaian sebagai brand utama, serta pengusaha turunan fashion juga diperbolehkan mendaftar.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB