Berita , D.I Yogyakarta , Pilihan Editor

Penemuan Mayat di Tengah Laut Pantai Samas Bantul, Ini Identitasnya

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Penemuan Mayat di Tengah Laut Pantai Samas Bantul, Ini Identitasnya
Penemuan mayat di tengah laut Pantai Samas Bantul. (Foto: Instagram/sarglagah)
Setelah proses identifikasi selesai dilakukan, selanjutnya dapat diketahui identitas dari mayat tersebut yaitu atas nama Sumilah (81) yang merupakan warga Ceme RT 002, Kalurahan Srigading, Kapanewon Sanden, Bantul.
BACA JUGA : Seorang Korban Terseret Ombak Pantai Glagah Kulon Progo Berhasil Ditemukan, Berikut Informasi Lengkapnya
Dari foto yang diunggah oleh Sar Glagah tersebut, dapat terlihat anggota Tim SAR Gabungan yang sedang mengevakuasi mayat korban.
Terlihat sejumlah anggota Tim SAR Gabungan yang sedang mengevakuasi mayat tersebut ke dalam sebuah kantong jenazah.
Area yang digunakan untuk proses evakuasi ini terletak di bibir pantai dengan pemandangan tumpukan kayu yang berserakan juga diberi garis polisi.
Demikian informasi mengenai penemuan mayat di tengah laut Pantai Samas Bantul yang berhasil diidentifikasi sebagai warga Kapanewon Sanden, Bantul. ****
 
 
 
 
 
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB