Jatim

Penutupan Jalan di Kota Malang Hari Ini 25 November 2023, Ada Kirab Budaya Kanjuruhan

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Penutupan Jalan di Kota Malang
Informasi penutupan Jalan di Kota Malang hari ini 25 November 2023. (Foto: Freepik/Freepik)

HARIANE - Pemerintah Kota Malang melalui Polres Malang menginformasikan adanya penutupan jalan di Kota Malang hari ini Sabtu, 25 November 2023.

Rekayasa lalu lintas akan diberlakukan di sepanjang Jalur Lingkar Barat (Jalibar) Kepanjen mulai pukul 10.00 WIB.

Pemberlakuan penutupan jalan hari ini dalam rangka pelaksanaan kegiatan Kirab Budaya Kanjuruhan Culture Carnival (KCC).

Pada informasi lalu lintas ini akan diberitahukan soal pengalihan arus, jalan yang ditutup, dan rute alternatif yang dapat dilalui pengendara.

Penutupan Jalan di Malang Hari Ini

Seperti yang disampaikan Polres Malang melalui akun Instagram resminya, penutupan jalan akan diberlakukan hari ini Sabtu, 25 November 2023 mulai pukul 10.00 WIB.

Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan Kirab Budaya tersebut, di sepanjang Jalur Lingkar Barat (Jalibar) Kepanjen ditutup.

Berikut ini adalah rute alternatif yang dapat digunakan pengendara:

  • Kendaraan baik R2 maupun R4 dari arah Kota Malang menuju Blitar via Jalur Lingkar Barat (Jalibar) dialihkan melalui jalur protokol Kota Kepanjen.
  • Kendaraan baik R2 maupun R4 dari arah Blitar menuju Kota Malang via Jalur Lingkar Barat (Jalibar) dialihkan melalui simpang 4 Talangagung ke timur.
Penutupan Jalan di Kota Malang
Informasi rute alternatif yang dapat digunakan pengendara. (Foto: Instagram/Polres Malang)

Untuk membantu kelancaran kegiatan Kirab Budaya, Polres Malang mengimbau kepada masyarakat agar menghindari ruas jalan yang ditutup.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025