Berita , Pendidikan

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024, Peserta Perlu Berhati-hati dalam Mengisi Identitas Karena ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Beginilah perubahan aturan pendaftaran JFT Basic 2024. (Ilustration: Freepik)

Lalu, bagi yang memiliki nama yang suku katanya lebih dari tiga, isilah nama depan dengan marga atau suku kata pertama dari nama masing-masing.

Sedangkan suku kata terakhir nama bisa dimasukkan dalam nama belakang. Kemudian, untuk nama lainnya bisa dimasukkan ke dalam nama tengah.

Perlu diingat, nama depan dan nama belakang hanya boleh diisi dengan 20 huruf. Berikut cara mengisi nama bagi yang namanya lebih dari tiga suku kata.

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Cara menulis nama yang terdiri dari lebih dari tiga suku kata ketika melakukan
pendaftaran JFT Basic. (Foto: Laman Resmi Prometric Japan)

Selanjutnya, untuk yang memiliki nama etnis seperti warga negara Myanmar, namanya dapat dibagi menjadi nama depan dan belakang. Ini dia contohnya.

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Cara menulis nama yang memiliki nama etnis.
(Foto: Laman Resmi Prometric Japan)

Di sisi lain, bagi yang identitasnya menggunakan Japanese Resident Card sebaiknya mengingat bahwa pada kartu tersebut urutan nama masing-masing ditulis mulai dari nama belakang, nama tengah, dan nama depan.

Jadi, jika ingin mendaftar, ubahlah urutan nama tersebut menjadi nama depan, nama tengah, dan nama belakang. Inilah contohnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025