Berita , Pendidikan

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024, Peserta Perlu Berhati-hati dalam Mengisi Identitas Karena ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Beginilah perubahan aturan pendaftaran JFT Basic 2024. (Ilustration: Freepik)

Lalu, bagi yang memiliki nama yang suku katanya lebih dari tiga, isilah nama depan dengan marga atau suku kata pertama dari nama masing-masing.

Sedangkan suku kata terakhir nama bisa dimasukkan dalam nama belakang. Kemudian, untuk nama lainnya bisa dimasukkan ke dalam nama tengah.

Perlu diingat, nama depan dan nama belakang hanya boleh diisi dengan 20 huruf. Berikut cara mengisi nama bagi yang namanya lebih dari tiga suku kata.

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Cara menulis nama yang terdiri dari lebih dari tiga suku kata ketika melakukan
pendaftaran JFT Basic. (Foto: Laman Resmi Prometric Japan)

Selanjutnya, untuk yang memiliki nama etnis seperti warga negara Myanmar, namanya dapat dibagi menjadi nama depan dan belakang. Ini dia contohnya.

Perubahan Aturan Pendaftaran JFT Basic 2024
Cara menulis nama yang memiliki nama etnis.
(Foto: Laman Resmi Prometric Japan)

Di sisi lain, bagi yang identitasnya menggunakan Japanese Resident Card sebaiknya mengingat bahwa pada kartu tersebut urutan nama masing-masing ditulis mulai dari nama belakang, nama tengah, dan nama depan.

Jadi, jika ingin mendaftar, ubahlah urutan nama tersebut menjadi nama depan, nama tengah, dan nama belakang. Inilah contohnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Senin, 16 September 2024 20:47 WIB
Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Senin, 16 September 2024 19:55 WIB
Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Senin, 16 September 2024 19:25 WIB
Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Senin, 16 September 2024 18:09 WIB
Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Senin, 16 September 2024 15:01 WIB
Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Senin, 16 September 2024 14:56 WIB
Kecelakaan Mobil VS Motor di JJLS Gunungkidul, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan Mobil VS Motor di JJLS Gunungkidul, Satu Orang Meninggal Dunia

Senin, 16 September 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 16 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 16 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 16 September 2024 10:54 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 16 September 2024 Naik Tipis, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Senin 16 September 2024 Naik Tipis, Berikut Rinciannya

Senin, 16 September 2024 10:53 WIB
Klaim Paling Unggul di Hasil Survei, DPD Golkar Bantul Optimis Pasangan Halim-Aris Menangkan ...

Klaim Paling Unggul di Hasil Survei, DPD Golkar Bantul Optimis Pasangan Halim-Aris Menangkan ...

Minggu, 15 September 2024 23:20 WIB