Berita

PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah Percepat Layanan Aktivasi Pelanggan

profile picture Tim Red 2
Tim Red 2
PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah Percepat Layanan Aktivasi Pelanggan
PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah menjalin kerjasama dengan 49 mitra aktivasi dalam sebuah acara Kick off Meeting yang diadakan pada tanggal 6 dan 7 Februari 2024 di Ballroom Hotel Plaza Semarang. (Foto: PLN Icon Plus)

HARIANE - PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah terus mengambil langkah strategis untuk meningkatkan layanan kepada pelanggan dengan mempercepat proses aktivasi.

Dalam upaya tersebut, mereka menjalin kerjasama dengan 49 mitra aktivasi dalam sebuah acara Kick off Meeting yang diadakan pada tanggal 6 dan 7 Februari 2024 di Ballroom Hotel Plaza Semarang.

Acara tersebut dimulai dengan sosialisasi dan pemaparan mengenai berbagai aspek teknis aktivasi, administrasi kontrak, keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dan HSE, serta digitalisasi progres pekerjaan dan pemantauan kinerja mitra.

Deri Prasetio Utomo selaku Senior Manager PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Tengah ( Foto : PLN Icon Plus)

Mitra-mitra ini tersebar di seluruh zona kerja PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah, termasuk DIY, bahkan hingga ke pulau Nusa Kambangan dan Karimun Jawa.

Dengan penambahan jumlah mitra ini, diharapkan PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah dapat lebih responsif dalam memenuhi kebutuhan pelanggan dengan lebih cepat dan merata.

Namun, mereka tetap menegaskan pentingnya mematuhi standar operasional prosedur (SOP) dan memperhatikan aspek keselamatan dan kesehatan kerja (K3LH) dalam setiap langkah kerja.

Langkah ini diharapkan dapat membawa manfaat signifikan bagi pelanggan di wilayah tersebut, serta meningkatkan efisiensi dan kualitas layanan dari PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah.

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB