Berita , Jabar , Pilihan Editor

PLTA Bungbulang Garut Jebol dan Semburkan Air Setinggi 5 Meter Lebih! Begini Keterangan Polisi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
PLTA Bungbulang Garut Jebol dan Semburkan Air Setinggi 5 Meter Lebih! Begini Keterangan Polisi
PLTA Bungbulang Garut Jebol dan Semburkan Air Setinggi 5 Meter Lebih! Begini Keterangan Polisi
HARIANE – Beredar sebuah video di media sosial yang menunjukkan kondisi saat PLTA Bungbulang Garut jebol.
Salah satu akun Twitter yang turut mengunggah video PLTA Bungbulang Garut jebol dan semburkan air setinggi lima meter lebih adalah @infoFPMKI.
Innalillahi wa inna ilaihi rojiun Baru saja hadapi musibah Cianjur, sekarang terjadi musibah PLTA Bungbulang Garut Jebol/bitu. Mudah2an tidak ada korban terseret arus air, tenggelam dan rumahnya diterjang bah air,” tulis akun Twitter @infoFPMKI.
Dan berdasarkan video PLTA Bungbulang Garut Jebol yang diunggah oleh @infoFPMKI pada 29 November 2022, terlihat bahwa lokasi semburan berada di area persawahan.
Lantas apa penyebab bocornya pipa PLTA Bungbulang Garut? Dan apakah ada korban jiwa dalam peristiwa itu? Berikut informasi selengkapnya.
BACA JUGA :
Kecelakaan di Tol Cikampek Hari ini 29 November 2022, Insiden 2 Unit Kontainer Besar Sebabkan Kemacetan Panjang

PLTA Bungbulang Garut Jebol

PLTA Bungbulang Garut jebol
Kepolisian tinjau lokasi jebolnya PLTMH Cirompang yang ada di Bungbulang, Garut. (Instagram/Sekitar Garut)
Selasa, 29 November 2022 Kapolsek Bungbulang Iptu Usep meninjau  peristiwa jebolnya pipa air PLTMH (Pembangkit Listrik Tenaga Michrohidro) Cirompang yang berlokasi di Bungbulang, Garut, Jawa Barat.
Berdasarkan keterangan yang diunggah di akun Instagram Polres Garut, diketahui bahwa peristiwa jebolnya pipa air PLTA Bungbulang terjadi pada Senin, 28 November 2022 sekitar pukul 14.00
Dan setelah dilakukan sejumlah penelusuran, diketahui bahwa bocornya salah satu pipa karena adanya pergerakan tanah yang terjadi seminggu sebelum kejadian.
Hasil dari penelitian dari tim teknis bahwa kejadian tersebut berawal dari adanya pergerakan tanah satu minggu sebelumnya,” ujar Kapolsek Bungbulang.
BACA JUGA :
BMKG: Gempa Susulan Cianjur 117 Kali, Warga Lereng dan Bantaran Sungai Diminta Waspada
Ads Banner

BERITA TERKINI

Menparekraf Ungkap Pentingnya Peran Komunitas dalam Pembangunan Sektor Parekraf di IKN

Menparekraf Ungkap Pentingnya Peran Komunitas dalam Pembangunan Sektor Parekraf di IKN

Rabu, 01 Mei 2024 22:42 WIB
Jadwal KRL Solo 2 dan 3 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jadwal KRL Solo 2 dan 3 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Rabu, 01 Mei 2024 22:17 WIB
Update Kasus Mayat Wanita dalam Koper di Cikarang Bekasi : Pelaku Diamankan di ...

Update Kasus Mayat Wanita dalam Koper di Cikarang Bekasi : Pelaku Diamankan di ...

Rabu, 01 Mei 2024 21:51 WIB
Jadwal KRL Jogja 2 dan 3 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Terbaru

Jadwal KRL Jogja 2 dan 3 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Terbaru

Rabu, 01 Mei 2024 21:42 WIB
Sampah Masih Jadi Masalah Bersama, Deklarasi Kampung Panca Tertib Dukung Gerakan Kelola Sampah ...

Sampah Masih Jadi Masalah Bersama, Deklarasi Kampung Panca Tertib Dukung Gerakan Kelola Sampah ...

Rabu, 01 Mei 2024 21:12 WIB
Rekaman CCTV Pelaku Pembunuhan Wanita Tewas dalam Koper di Bekasi, Eksekusi Dilakukan di ...

Rekaman CCTV Pelaku Pembunuhan Wanita Tewas dalam Koper di Bekasi, Eksekusi Dilakukan di ...

Rabu, 01 Mei 2024 20:27 WIB
Korban Kapal Terbalik di Perairan Nusakambangan Cilacap Ditemukan Tewas

Korban Kapal Terbalik di Perairan Nusakambangan Cilacap Ditemukan Tewas

Rabu, 01 Mei 2024 19:56 WIB
Peringati May Day, Buruh di Jogja Gelar Aksi Demonstrasi

Peringati May Day, Buruh di Jogja Gelar Aksi Demonstrasi

Rabu, 01 Mei 2024 19:05 WIB
2 Korban Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Pusat Ditemukan Tewas Usai 2 Hari ...

2 Korban Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Pusat Ditemukan Tewas Usai 2 Hari ...

Rabu, 01 Mei 2024 17:30 WIB
Prediksi Laga Timnas Indonesia U23 vs Irak U23, Tiket Lolos Olimpiade Paris 2024 ...

Prediksi Laga Timnas Indonesia U23 vs Irak U23, Tiket Lolos Olimpiade Paris 2024 ...

Rabu, 01 Mei 2024 13:09 WIB