Berita

Jamaah Haji Banyak Selfie di Masjidil Haram, PPIH Ingatkan Bisa Diciduk Aparat Setempat

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Selfie di Masjidil Haram
PPIH imbau jamaah haji Indonesia supaya tidak berlebihan saat selfie di Masjidil Haram. (Pexels/Mutahir Jamil)

HARIANE – Petugas Penyelenggara Ibadah Haji  (PPIH) memberikan imbaukan agar seluruh jamaah haji Indonesia kurangi selfie saat di Tanah Suci.

Imbauan kepada jamaah haji 2023 tersebut disampaikan melalui konferensi pers yang dilakukan secara online melalui kanal YouTube Kemenag RI pada Selasa, 20 Juni 2023.

Dalam kesempatan tersebut, Koordinator MCH PPIH Pusat Dodo Murtado juga menyatakan bahwa jamaah haji Indonesia bisa berurusan dengan aparat setempat jika selfie secara berlebihan.

Berlebihan saat Selfie di Masjidil Haram, Jamaah Haji Indonesia Bisa Diciduk Polisi

Ber-selfie ria di beberapa tempat bersejarah yang ada di Tanah Suci menjadi hal yang biasa dilakukan oleh jamaah untuk mengabadikan momen berharga tersebut.

Hanya saja, jika hal itu dilakukan berlebihan hingga mengganggu prosesi ibadah jamaah lain di tempat ibadah, maka akan mendapatkan peringatan tegas dari otoritas setempat.

Selfie di Masjidil Haram
Kerumunan jamaah haji di Masjidil Haram. (Ilustrasi: Pixabay/dinar_aulia)

Untuk mencegah hal tersebut, PPIH mengimbau supaya jamaah haji Indonesia mengurangi selfie di area Masjidil Haram.

“PPIH kembali mengimbau dan mengingatkan jemaah haji Indonesia untuk tidak berlebihan melakukan swafoto atau selfie Masjidil Haram,” ujar Dodo Murtado.

Ia kemudian melanjutkan kalau larangan tersebut juga termasuk berfoto ria dengan menggunakan kamera profesional.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 Juli 2025
Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Kamis, 03 Juli 2025
Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Rabu, 02 Juli 2025
Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Rabu, 02 Juli 2025
KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

Rabu, 02 Juli 2025
Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Rabu, 02 Juli 2025
Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Rabu, 02 Juli 2025
Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Rabu, 02 Juli 2025