Berita , Pilihan Editor

Informasi Lengkap Program Tabungan Utsman Syariah Bukittinggi, Simak Layanan, Tujuan, Sistem, dan Persyaratannya

profile picture Admin
Admin
Informasi Lengkap Program Tabungan Utsman Syariah Bukittinggi, Simak Layanan, Tujuan, Sistem, dan Persyaratannya
Informasi Lengkap Program Tabungan Utsman Syariah Bukittinggi, Simak Layanan, Tujuan, Sistem, dan Persyaratannya
Selain itu, Wahyu Bestari selaku Sekretaris Dinas Koperasi UMKM dan Perdagangan Bukittinggi mengatakan bahwa program tabungan Utsman Bukittinggi bertujuan untuk mempercepat pemulihan ekonomi nasional pasca pandemi Covid-19.

Sistem Pembiayaan Program Tabungan Utsman Bukittinggi

Khusus untuk bagian permodalan untuk UMKM, nasabah hanya akan membayar sesuai dengan harga pokok pembiayaan atau nilai objek Murabahah yang diberikan oleh PT.BPRS Jam Gadang Syariah tanpa dikenakan biaya apapun.
Artinya, sistem pembiayaan tabungan Utsman Bukittinggi dilakukan tanpa adanya biaya tambahan seperti biaya agunan, biaya margin, dan biaya administrasi.
Nantinya ketiga biaya di atas akan dibiayai oleh Pemerintah Kota Bukittinggi melalui APBD Kota Bukittinggi.
Jika seandainya ada uang nasabah yang berlebih ketika membayar angsuran maka akan langsung masuk ke tabungan Nasabah.

Persyaratan Program Tabungan Utsman Syariah Bukittinggi

Dikutip dari akun Facebook resmi PT. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Jam Gadang Perseroda, syarat utama untuk dapat mengikuti program tabungan Utsman adalah warga Bukittinggi asli yang dibuktikan dengan kepemilikan KTP Bukittinggi.
“Pembiayaan yang diberikan adalah untuk membantu permodalan bagi pelaku usaha mikro pun ultra mikro, yang ber-KTP Bukittinggi tanpa agunan dan tanpa margin, serta biaya administrasi lainnya ditangguh oleh Pemerintahan Kota Bukittinggi,” tulis akun facebook PT. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Jam Gadang.
Itulah informasi mengenai program tabungan Utsman Syariah Bukittinggi.**** (Kontributor: Fadila Nur Azizah)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB