Berita

Kata Puan Maharani Soal Capres 2024 dari PDIP: Tidak Ada Privilege

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Kata Puan Maharani Soal Capres 2024 dari PDIP: Tidak Ada Privilege
Ini kata Puan Maharani soal Capres 2024 dari PDIP. (Foto: Instagram/puanmaharaniri)
HARIANE - Angkat bicara, ini kata Puan Maharani soal Capres 2024 dari PDIP (PDI Perjuangan).
Puan Maharani soal Capres 2024 dari PDIP, ungkap belum pasti dirinya yang akan maju mewakili PDIP untuk pemilu mendatang.
Tanggapan Puan Maharani soal Capres 2024 dari PDIP, Megawati sebagai Ketua Umum PDIP akan memilih Capres tanpa adanya campur tangan dari pihak manapun.

Puan Maharani Soal Capres 2024 dari PDIP, Singgung Soal jadi Anak Ketua Umum

BACA JUGA : Ramalan Shio Senin 16 Januari 2023 Lengkap untuk Kuda, Kambing, Monyet, Ayam, Anjing, dan Babi
Dalam pemilihan Capres 2024 mendatang, masyarakat telah mengira-ngira siapa yang nantinya akan maju mewakili PDIP.
Masyarakat menebak siapakah di antara Puan dan Ganjar yang akan maju menjadi Capres 2024.
Menanggapi hal tersebut, Puan Maharani pun ikut angkat bicara.
Dalam video yang diunggah di akun Instagram pribadi Puan Maharani, dirinya menuturkan bahwa menjadi anak dari Ketua Umum PDIP bukanlah hal yang akan menentukan dirinya akan dipilih menjadi Capres 2024.
Puan pun menegaskan bahwa apa yang dibayangkan orang-orang tersebut adalah benar adanya.
Dirinya mematahkan pemikiran orang-orang bahwa Puan sebagai anak dari Ketua Umum PDIP akan turun tangan dalam semua permasalahan.
Hal ini dikarenakan sejak dari masih kecil, Puan diminta untuk melihat dan merasakan saat terjun langsung ke lapangan di tengah masyarakat.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025