Berita

Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
HARIANE – Telah dilaporkan bahwa ratusan mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol (pinjaman online).
Dilansir dari laman resmi Polda Metro Jaya, jumlah total mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yakni sebanyak 116 orang.
Jumlah mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yang hingga mencapai ratusan tersebut diungkapkan langsung oleh rektor Institut Pertanian Bogor (IPB) University.
"Sampai saat ini 116 mahasiswa," ungkap Rektor IPB University Arif Satria, Selasa (15/11/2022) malam hari.
BACA JUGA :
Kasus Pinjaman Online Ilegal di Jakarta Terungkap, Rupanya Begini Modus Pelaku

Kerugian yang Dialami Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol

Rektor IPB menyampaikan bahwa pihak kampus saat ini sedang mengumpulkan mahasiwa yang menjadi korban dalam kasus itu.
Lebih lanjut, pihak kampus juga telah melakukan koordinasi dengan kepolisian untuk pendataan dari para mahasiswa IPB tersebut.
"Kami sudah koordinasi dengan pihak kepolisian. Insha Allah kami mengumpulkan seluruh mahasiswa yang menjadi korban (penipuan bisnis online, red) untuk pendataan lebih lanjut," ungkapnya.
Hal itu mengakibatkan para korban mahasiswa IPB harus mengalami kerugian dengan jumlah yang terbilang besar.
Kerugian dari ratusan mahasiswa IPB yang diakibatkan dari penipuan bisnis pinjaman online ini ditaksir mencapai Rp 2,1 miliar dan sudah ada sebanyak 29 pengaduan yang masuk.
Nantinya, IPB University akan terus mendampingi mahasiswa yang menjadi korban hingga tuntas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:42 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB