Berita

Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
HARIANE – Telah dilaporkan bahwa ratusan mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol (pinjaman online).
Dilansir dari laman resmi Polda Metro Jaya, jumlah total mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yakni sebanyak 116 orang.
Jumlah mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yang hingga mencapai ratusan tersebut diungkapkan langsung oleh rektor Institut Pertanian Bogor (IPB) University.
"Sampai saat ini 116 mahasiswa," ungkap Rektor IPB University Arif Satria, Selasa (15/11/2022) malam hari.
BACA JUGA :
Kasus Pinjaman Online Ilegal di Jakarta Terungkap, Rupanya Begini Modus Pelaku

Kerugian yang Dialami Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol

Rektor IPB menyampaikan bahwa pihak kampus saat ini sedang mengumpulkan mahasiwa yang menjadi korban dalam kasus itu.
Lebih lanjut, pihak kampus juga telah melakukan koordinasi dengan kepolisian untuk pendataan dari para mahasiswa IPB tersebut.
"Kami sudah koordinasi dengan pihak kepolisian. Insha Allah kami mengumpulkan seluruh mahasiswa yang menjadi korban (penipuan bisnis online, red) untuk pendataan lebih lanjut," ungkapnya.
Hal itu mengakibatkan para korban mahasiswa IPB harus mengalami kerugian dengan jumlah yang terbilang besar.
Kerugian dari ratusan mahasiswa IPB yang diakibatkan dari penipuan bisnis pinjaman online ini ditaksir mencapai Rp 2,1 miliar dan sudah ada sebanyak 29 pengaduan yang masuk.
Nantinya, IPB University akan terus mendampingi mahasiswa yang menjadi korban hingga tuntas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB