Hobi

Rilis Mode Multiplayer Game The Quarry , Hadirkan Pembaruan Besar Setelah Sempat Ditunda

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Rilis Mode Multiplayer Game The Quarry  , Hadirkan Pembaruan Besar Setelah Sempat Ditunda
Rilis mode multiplayer game The Quarry, siap hadir dengan lebih ngeri dan menegangkan untuk dinikmati pemain setia. (Foto: Website/quarrygame)
HARIANE – Rilis mode multiplayer game The Quarry akhirnya terlaksana, setelah sebelumnya mode multiplayer sempat mengalami penundaan oleh pengembangnya yakni  Supermassive Games.
Kini mode multiplayer game The Quarry telah diresmikan, sejak diluncurkannya kampanye mode pemain tunggal pada Kamis, 26 Mei 2022, informasi mengenai mode multiplayer dikabarkan mengalami penundaan.
Terkait informasi mode multiplayer game The Quarry, sempat dipertanyakan kapan perilisannya oleh para pemain game The Quarry, namun kali ini sudah terjawab melalui beberapa informasi terbaru dari pihak 2K Games.
Game The Quarry sendiri telah rilis sejak 10 Juni 2022, dan berhasil memuaskan para penggemar game horor, melalui cerita interaktif dan membuat pemain harus ikut mengambil keputusan dalam hal tersebut.
BACA JUGA : Cara Mendapatkan Best Ending The Quarry Agar Semua Karakter Utama Bisa Bertahan Hidup

Diberitakan bahwa pihak Supermassive Games menginformasikan bahwa mode multiplayer ditunda hingga 8 Juli 2022.

Kami telah membuat keputusan sulit untuk tunda mode multiplayer online untuk memberikan pengalaman terbaik untuk Anda. Tunggu tak lama lagi multiplayer online akan ditambahkan melalui pembaruan pada 8 Juli,” tulis keterangan akun Twitter @SuperMGames.
Menepati keterangan tersebut, kini resmi rilis mode multiplayer game The Quarry, dan sebagai pembaruan besar-besaran game horor tersebut.

Pembaruan yang tersedia

- Mode Wolf Pack

Dilansir dalam laman comicbook, kini mengenai mode multiplayer dapat digunakan dengan menambahkan mode “Wolf Pack” di The Quarry.
Mode “Wolf Pack” memiliki mode khusus undangan yang berfungsi untuk mengajak tujuh pemain lain untuk menonton tuan rumah, memainkan permainan kemudian memilih pilihan yang penting.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025
Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Rabu, 16 April 2025
Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Rabu, 16 April 2025
Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025