Berita , Kesehatan

RSCM Jakarta Berhasil Lakukan Transplantasi Hati Pasien Dewasa dengan Riwayat Komorbid

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
RSCM Jakarta berhasil lakukan transplantasi hati
RSCM Jakarta berhasil lakukan transplantasi hati pada pasien dengan komorbid. (Foto: Kemenkes RI)

HARIANE - Rumah Sakit Umum Pusat Nasional dr. Cipto Mangunkusumo, Jakarta atau RSCM Jakarta berhasil lakukan transplantasi hati pada pasien dewasa dengan riwayat penyakit Komorbid.

Menurut informasi dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI, operasi transplantasi hati sukses dilaksanakan pada hari Jumat, 19 April 2024 lalu.

Tindakan operasi dilakukan kepada pasien pria berusia 54 tahun dengan komorbid sirosis hati dan kanker hati.

Pelaksanaan operasi transplantasi hati pada pasien di RSCM kali ini merupakan yang ke-89 kalinya, sejak operasi transplantasi hati pertama yang dilakukan pada 2010.

Ketua Tim Transplantasi Hati dari RSCM Prof. Hanifah Oswari mengatakan, transplantasi itu terdiri dari 79 pasien anak-anak dan 10 pasien dewasa.

Persiapan Transplantasi Hati Butuh Waktu yang Panjang

Lebih lanjut, Prof. Hanifah Oswari mengungkapkan meski RSCM  berpengalaman dalam melakukan transplantasi hati, dalam persiapan tindakan tetap membutuhkan waktu yang cukup panjang.

Persiapan dimulai dari menyiapkan resipien atau pasien penerima donor dan pendonor yang sehat.

Adapun, pasien penerima donor adalah pasien pria berusia 54 tahun dengan riwayat komorbid. Sedangkan, pendonor adalah kakak ipar pasien yang berusia 55 tahun.

Perlu diketahui, penyakit komorbid adalah kondisi penyakit di mana seseorang mengidap dua atau lebih masalah kesehatan secara bersamaan.

Penyakit komorbid adalah masalah kesehatan yang bersifat kronis dan terjadi karena kombinasi dari beberapa kondisi medis.

Seperti yang dirilis Kemenkes, Setelah resipien dan pendonor dinyatakan cocok, operasi transplantasi dilaksanakan di kamar operasi (OK) Gedung Kanigara, RSCM, Jakarta pada Jumat, 19 April 2024 dalam waktu 12 jam.

Ads Banner

BERITA TERKINI

25 Warga Gunungkidul Masih dalam Pantauan, Berikut Ciri-ciri dan Gejala Seseorang Terpapar Antraks

25 Warga Gunungkidul Masih dalam Pantauan, Berikut Ciri-ciri dan Gejala Seseorang Terpapar Antraks

Selasa, 15 April 2025
2 Wanita Pelaku Penipuan di Surakarta Ditangkap, Begini Kronologi dan Modusnya

2 Wanita Pelaku Penipuan di Surakarta Ditangkap, Begini Kronologi dan Modusnya

Selasa, 15 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 15 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 15 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Selasa, 15 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 15 April 2025 Turun Tipis, Berikut Rinciannya

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 15 April 2025 Turun Tipis, Berikut Rinciannya

Selasa, 15 April 2025
Marak Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis Bantul, Faktor Kelalaian jadi Penyebab Utama

Marak Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis Bantul, Faktor Kelalaian jadi Penyebab Utama

Senin, 14 April 2025
Operasional ITF Bawuran Mundur Akhir April 2025, Begini Penjelasan Direktur Aneka Darma

Operasional ITF Bawuran Mundur Akhir April 2025, Begini Penjelasan Direktur Aneka Darma

Senin, 14 April 2025
Kronologi Penemuan Korban Laka Laut di Parangtritis, Ditemukan Nelayan

Kronologi Penemuan Korban Laka Laut di Parangtritis, Ditemukan Nelayan

Senin, 14 April 2025
Sampah di Gunungkidul Didominasi Sampah Organik, Ini Langkah DLH

Sampah di Gunungkidul Didominasi Sampah Organik, Ini Langkah DLH

Senin, 14 April 2025
Warga Banjarnegara Korban Tenggelam di Pantai Parangtritis Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Banjarnegara Korban Tenggelam di Pantai Parangtritis Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 14 April 2025
Bupati Tasikmalaya Laporkan Wakilnya Atas Dugaan Pemalsuan, Begini Informasinya

Bupati Tasikmalaya Laporkan Wakilnya Atas Dugaan Pemalsuan, Begini Informasinya

Senin, 14 April 2025