Berita , Teknologi , Pilihan Editor

HP Terbaru Sedang Trending, Realme Narzo 50A Prime Digadang-gadang Cocok Untuk Gamers

profile picture Nadhirah
Nadhirah
HP Terbaru Sedang Trending, Realme Narzo 50A Prime Digadang-gadang Cocok Untuk Gamers
HP Terbaru Sedang Trending, Realme Narzo 50A Prime Digadang-gadang Cocok Untuk Gamers

3. Kekuatan baterai yang tinggi

Baterai gawai ini ternyata memiliki kekuatan sebesar 5000 mAh. Meskipun ternyata ketebalan ponselnya 8,1 mm.
Jadi, baik yang ingin bermain game maupun menonton video, tidak perlu mengkhawatirkan baterai cepat habis.
Berdasarkan informasi dari laman resmi Realme, saat di laboratorium penelitian, ponsel ini mampu digunakan untuk bermain YouTube selama 17,2 jam, memakai WhatsApp sampai 19,3 jam, melakukan panggilan selama 49 jam, memutar Spotify sampai 85,4 jam, dan bisa bermain game selama 8,1 jam.
Di ponsel ini juga ada ultra saving mode yang memungkinkan penggunanya bisa memakai penggunaan telepon meski baterai yang tersisa hanya 5%.

4. Pengisian daya Realme Narzo 50A Prime

Agar aman dan efisien, gadget Realme ini telah dilengkapi dengan pengisian cepat berkekuatan 18 watt.
Namun, perlu diingat bahwa adaptor charger harus dibeli secara terpisah, karena tidak termasuk ke dalam paket penjualan.
BACA JUGA : Harga dan Spesifikasi Vivo V23 5G Sedang Banyak Dicari, Alasannya Karena Hal-hal Berikut

5. RAM, ROM, dan memori eksternal

RAM dari smartphone ini totalnya dapat mencapai 11 gigabytes.
Rinciannya yaitu RAM inti sebesar 6 gigabytes dengan tambahan 5 gigabytes yang bersifat dinamis, dan 4 gigabytes RAM yang bisa diekstensi dengan RAM dinamis sebesar 3 gigabytes.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB