Berita

Selain Deddy Corbuzier, Ini 5 Daftar Nama Stafsus Menhan yang Penuh Pro Kontra

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Deddy Corbuzier
Inilah potret 6 Stafsus Menhan yang baru dilantik, ada Deddy Corbuzier. (Instagram/syafrie.sjamsoeddin)

HARIANE – Publik digegerkan dengan pelantikan Deddy Corbuzier dan lima orang ali lainnya sebagai staf khusus (stafsus) Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin.

Pelantikan stafsus Menhan tersebut dilakukan pada Selasa, 11 Februari 2025 di Kantor Kemhan, Jakarta.

“Saya Melantik Staf Khusus menhan dan Penganugerahan Satya Lencana Dharma Pertahanan di Kantor Kemhan Jakarta,” tulis Menhan melalui akun Instagram resminya.

Sjafrie Sjamsoeddin menegaskan, pengangkatan dan pelantikan 6 stafsus Menhan tersebut bertujuan untuk menjaga kedaulatan Indonesia.

“Pengangkatan Staf Sus menhan ini menegaskan pentingnya kolaborasi peran strategis dalam menjaga kedaulatan, sementara penghargaan yang diberikan menjadi simbol kehormatan bagi mereka yang telah berkontribusi tanpa henti,” imbuhnya.

Ia berharap, semoga 6 stafsus baru tersebut bisa melahirkan inovasi dan kebijakan yang bisa menambah kekuatan pertahanan nasional.

Berikut adalah daftar nama enam staf khusus Menhan dan tugasnya :

1.       Deddy Corbuzier, Stafsus Bidang Komunikasi Sosial dan Publik

2.       Kris Wijoyo Soepandji, Stafsus Bidang Tata Negara

3.       Lenis Kogoya, Stafsus Bidang Kedaulatan

4.       Indra Bagus Irawan, Stafsus Ekonomi Pertahanan

5.       Mayjen TNI (Purn) Sudrajat, Stafsus Bidang Diplomasi Pertahanan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos PKH Februari 2025 Secara Online

Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos PKH Februari 2025 Secara Online

Rabu, 12 Februari 2025 21:41 WIB
ATM Bank BPD DIY di Kulon Progo Hampir Dibobol Maling, Polisi Lakukan Penyelidikan

ATM Bank BPD DIY di Kulon Progo Hampir Dibobol Maling, Polisi Lakukan Penyelidikan

Rabu, 12 Februari 2025 20:58 WIB
Revitalisasi Pasar Desa Srikayangan Diresmikan oleh Pj Bupati Kulon Progo

Revitalisasi Pasar Desa Srikayangan Diresmikan oleh Pj Bupati Kulon Progo

Rabu, 12 Februari 2025 20:46 WIB
Kasus Kecelakaan Laut Pantai Drini: Keluarga Korban Kecewa, Polisi Dinilai Lamban!

Kasus Kecelakaan Laut Pantai Drini: Keluarga Korban Kecewa, Polisi Dinilai Lamban!

Rabu, 12 Februari 2025 19:09 WIB
Prakiraan Cuaca Kamis 13 Februari 2025, Hujan Lebat Berpotensi Guyur Wilayah ini

Prakiraan Cuaca Kamis 13 Februari 2025, Hujan Lebat Berpotensi Guyur Wilayah ini

Rabu, 12 Februari 2025 15:40 WIB
Live Streaming Judi Dadu, 7 Orang Diamankan Polda DIY

Live Streaming Judi Dadu, 7 Orang Diamankan Polda DIY

Rabu, 12 Februari 2025 15:36 WIB
PP Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa 2025 Jatuh pada 1 Maret

PP Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa 2025 Jatuh pada 1 Maret

Rabu, 12 Februari 2025 14:48 WIB
Laka Laut Pemalang Hari ini, KM Sri Rejeki Terbalik di Perairan Blendung Ulujami

Laka Laut Pemalang Hari ini, KM Sri Rejeki Terbalik di Perairan Blendung Ulujami

Rabu, 12 Februari 2025 14:41 WIB
Angka Pengangguran di Kabupaten Bantul Masih 3,62 Persen, Mayoritas Lulusan SMA/SMK

Angka Pengangguran di Kabupaten Bantul Masih 3,62 Persen, Mayoritas Lulusan SMA/SMK

Rabu, 12 Februari 2025 14:37 WIB
Puluhan Ribu Balita di Gunungkidul Akan Dapat Vitamin A

Puluhan Ribu Balita di Gunungkidul Akan Dapat Vitamin A

Rabu, 12 Februari 2025 14:34 WIB