Berita , Jabodetabek

Seorang Nenek Tertabrak Kereta di Bukit Duri Rabu 2 Agustus 2023 Saat Pulang Antar Cucu ke Sekolah

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Nenek Tertabrak Kereta di Bukit Duri
Seorang nenek tertabrak kereta di Bukit Duri. (Ilustrasi: Freepik/wirestock)

HARIANE-Seorang nenek tertabrak kereta di Bukit Duri, Tebet, Jakarta Selatan saat pulang setelah mengantarkan cucunya ke sekolah.

Kecelakaan kereta di Bukit Duri tersebut menyebabkan korban seketika tewas di tempat dan dikabarkan belum ada yang mengetahui tempat tinggal korban.

Para petugas yang mengetahui informasi kejadian tersebut kemudian melakukan evakuasi terhadap korban kecelakaan hari ini di Bukti Duri. 

Seorang Nenek Tertabrak Kereta di Bukit Duri Saat Pulang Antar Cucunya Sekolah

Seorang Nenek Tertabrak Kereta di Bukit Duri Rabu 2 Agustus 2023 Saat Pulang Antar Cucu ke Sekolah
Korban terlihat ditutupi kain berwarna hitam. (Fotot:instagram/kabar_tebet)

Peristiwa mengenaskan menimpa seorang nenek di Bukit Duri pada Rabu, 2 Agustus 2023.

Berdasarkan keterangan yang dihimpun dari akun Instagram Kabar tebet, kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 10:40 WIB di RW 06, Bukit Duri.

Seorang saksi dalam kejadian tersebut menyatakan bahwa korban yang adalah seorang nenek yang baru saja mengantarkan cucunya ke sekolah di SD setempat.

Insiden tersebut terjadi persis di perlintasan yang menuju ke Pasar Pspt Tebet RW 06, Bukit Duri.

Belum ada informasi yang pasti dan resmi dari pihak-pihak terkait seperti kepolisian mengenai kronologi yang sebenarnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Senin, 28 April 2025
Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Senin, 28 April 2025
Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025