Berita , Jabar

Seorang Pria Tewas Tersengat Listrik di Bogor Hari Ini 11 September 2023, Korban Meninggal di Pohon Saat Memetik Pete

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Seorang Pria Tewas Tersengat Listrik di Bogor Hari Ini 11 September 2023, Korban Meninggal di Pohon Saat Memetik Pete
Seorang pria tewas tersengat listrik di Bogor hari ini 11 September 2023 saat sedang berusaha memetik pete. (Foto: Instagram/bogorsiaga112)

HARIANE - Seorang pria tewas tersengat listrik di Bogor hari ini, Senin 11 September 2023 saat sedang berada di atas pohon.

Kecelakaan hari ini yang berujung maut tersebut terjadi di wilayah Cibinong Kabupaten Bogor pada pukul 10.08 WIB ketika korban hendak memetik buah pete.

Proses evakuasi korban kecelakaan listrik di Bogor yang berada di atas pohon segera dilakukan petugas damkar dan terdokumentasikan oleh video dari Command Center 112 Bogor.

Proses Evakuasi dari Pria Tewas Tersengat Listrik di Bogor Hari Ini 11 September 2023

Seorang Pria Tewas Tersengat Listrik di Bogor Hari Ini 11 September 2023, Korban Meninggal di Pohon Saat Memetik Pete
Proses evakuasi dari para petugas untuk membawa korban turun. (Foto: Instagram/bogorsiaga112)

Melalui dokumentasi dari Command Center 112 Bogor yang diunggah melalui akun Instagram-nya, dilaporan bahwa terdapat seorang pria tewas tersengat listrik di Bogor tadi pagi.

Diketahui korban merupakan seorang pria berusia 56 tahun yang terjebak di atas pohon dalam keadaan meninggal dunia.

Kejadian tersebut berawal dari korban hendak memetik buah pete di pohon miliknya dengan membawa sebuah besi hollow.

Korban pun memanjat pohon tersebut sembari bawa besi hollow. Namun sayangnya, besi hollow yang dibawanya terkena kabel listrik dan korban pun tersengat dan menyebabkan korban tak sadarkan diri ketika masih berada di pohon. 

Para petugas kemudian mendapatkan laporan di mana terdapat seorang warga yang terjebak di atas pohon dalam keadaan tersengat listrik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025