Gaya Hidup

Sinopsis Drakor A Good Day to be a Dog Episode 1: Han Hae Na Salah Menyatakan Perasaan

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Sinopsis Drakor A Good Day to be a Dog Episode 1
Sinopsis drakor A Good Day to be a Dog episode 1, Han Hae Na salah menyatakan perasaan ke orang ini. (Foto: YouTube/ MBCdrama)

HARIANE - Rekap atau sinopsis drakor A Good Day to be a Dog episode 1 yang tayang pada 11 Oktober 2023 malam pastinya dicari oleh penggemar drama Korea.

Sinopsis drama korea A Good Day to be a Dog episode 1 ini bisa menjadi gambaran bagi yang sebelumnya masih ragu untuk menontonnya.

Dengan mengetahui sinopsis drama korea A Good Day to be a Dog episode 1 ini, penonton juga bisa memperkirakan seberapa seru dramanya.

Langsung saja, inilah sinopsis A Good Day to be a Dog episode 1 yang dibintangi Cha Eun Woo dan Park Gyu Young.

Sinopsis Drakor A Good Day to be a Dog Episode 1

Dilansir dari VIU, pada episode 1, drama ini menceritakan Han Hae Na (Park Gyu Young) adalah guru bahasa Korea di SMA Garam yang berusia 28 tahun.

Han Hae Na dahulu pernah memiliki cinta pertama, tetapi cintanya gagal karena kutukan yang dimilikinya.

Kutukan yang dimilikinya yakni dirinya akan berubah menjadi anjing begitu mencium lawan jenis.

Kutukan yang dimilikinya ini ternyata adalah kutukan keluarga. Jadi, seluruh keluarga Han Hae Na mendapat kutukan yang sama.

Suatu hari, Han Hae Na mengetahui Lee Bo Gyeom (Lee Hyeon Woo), guru sejarah Korea yang disukainya menyukai anjing.

Karena mengira dirinya bakal tetap diterima meski dikutuk menjadi anjing, Han Hae Na berniat menyatakan perasaannya pada Lee Bo Gyeom.

Han Hae Na yang setengah sadar, salah mengira Jin Seo Won (Cha Eun Woo) sebagai Lee Bo Gyeom karena Jin Seo Won mengenakan jaket milik Lee Bo Gyeom.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025