Gaya Hidup

Sinopsis Drama Korea Oasis Seol In Ah dan Jang Dong Yoon, Kisah Cinta Segitiga yang Berlatar Tahun 1980

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
sinopsis drama korea oasis
Sinopsis drama Korea Oasis, kisah asmara segitiga dengan latar tahun 1980-an. (Foto: Instagram/kbsdrama)

HARIANE - Sinopsis drama Korea Oasis yang diperankan oleh Seol In Ah, Jang Dong Yoon, dan Choo Young Woo bercerita mengenai kisah cinta segitiga.

Drama Korea terbaru ini juga merupakan ajang reuni dari Seol In Ah dan Jang Dong Yoon setelah membintangi serial drama School 2017 sebagai sepasang kekasih.

Oasis mengambil latar cerita di tahun 1980 an dan menceritakan tentang masa muda yang berisikan pengalaman seru dari para pemain tentang cinta, persahabatan dan cita-cita.

Sinopsis Drama Korea Oasis, Seol In Ah Jadi Rebutan

oasis
Poster terbaru Oasis oleh Seol In Ah, Jang Dong Yoon, dan Choo Young Woo. (Foto: Instagram/kbsdrama)

Drama yang akan dibintangi oleh Seol In Ah, jang Dong, Yoon, dan Choo Young Woo akan segera tayang.

Sinopsis drama Korea Oasis menceritakan sebuah persahabatan dari tiga orang remaja yakni Lee Du Hak (Jang Dong Yoon), Oh Jung Shin (Seol In Ah), dan Choi Cheol Woong (Choo Young Woo).

Kisah ini berlatar pada tahun 1980-an dan 1990-an.

Dengan mengusung tema tentang mimpi, persahabatan, dan cinta, drama ini sangat ditunggu-tunggu oleh penggemar drama Korea.

Lee Du Hak yang berasal dari keluarga miskin jatuh cinta dengan Oh Jung Shin pada pandangan pertama.

Oh Jung Shin sendiri merupakan murid pindahan dari Seoul.

Dengan sifat jujur dan percaya diri, Oh Jung Shin menjadi gadis yang tidak takut untuk melawan ketidakadilan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB