Pendidikan , Artikel

Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam
Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam
HARIANE – Tata cara shalat jenazah perempuan sebaiknya diketahui oleh pemeluk agama Islam karena hukumnya fardhu kifayah.
Tata cara shalat jenazah perempuan memiliki beberapa perbedaan dengan shalat jenazah laki-laki, salah satunya posisi imam.
Lantas bagaimana tata cara shalat jenazah perempuan serta dimana posisi imam? Berikut ulasan selengkapnya.

Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan

Mempelajari cara mengurus jenazah muslim baik laki-laki maupun perempuan penting untuk dilakukan. Apalagi mengurus jenazah hukumnya fardhu kifayah.
Fardhu kifayah maksudnya adalah minimal ada satu orang yang melaksanakan kewajiban mengurus jenazah. Dengan begitu gugurlah kewajiban bagi muslim yang lain.
Apabila ada yang dengan sengaja tidak melaksanakan prosesi pengurusan jenazah, maka semua muslim yang berada di tempat tersebut berdosa.
Sebagai tambahan, mengurus jenazah dimulai dari memandikan, mengkafani, menyalati dan terakhir menguburkan.
Sebenarnya praktek mengurus jenazah yang berjenis kelamin laki-laki maupun perempuan secara umum sama, hanya ada beberapa perbedaan yang sebaiknya diperhatikan.
BACA JUGA : Cara Mengurus Jenazah Korban Kecelakaan yang Tubuhnya Rusak, Tidak Utuh, Ataupun Hilang 
Seperti misalnya jumlah kain kafan yang digunakan untuk jenazah laki-laki maupun jenazah perempuan karena keduanya berbeda.
Selain perkara jumlah kain kafan, ada satu hal lagi yang sebaiknya diperhatikan terkait pengurusan jenazah yaitu shalat jenazah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Usai Resmi Melapor, Keempat Korban Pelecehan Seksual di Gunungkidul Jalani Visum

Sabtu, 27 Juli 2024 06:14 WIB
Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Respons Kemenkes Soal Masih Ada Orang Tua yang Enggan Anaknya Diimunisasi Polio pada ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:29 WIB
Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Kotabaru Ceria Kembali Digelar, Dimeriahkan Berbagai Kegiatan Kesenian Hingga Bazar di Pedestrian Jalan ...

Jumat, 26 Juli 2024 23:07 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Manggarai 27-31 Juli 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jumat, 26 Juli 2024 22:31 WIB
Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Inspiratif! Anak Pengrajin Bambu asal Buleleng Bali Diterima Kuliah Gratis di UGM

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Peringatan Gelombang Tinggi di Perairan Tanjung Priok, Waspada Tanggal 26 - 28 Juli ...

Jumat, 26 Juli 2024 21:45 WIB
PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

PIN Polio Tahap 2 Berlangsung, Orang Tua Enggan Anaknya Diberi Imunisasi Tambahan, Kenapa?

Jumat, 26 Juli 2024 21:44 WIB
Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Hore! Disdukcapil Buka Layanan di BCE, Perekaman E-KTP Sambil Jalan-jalan

Jumat, 26 Juli 2024 19:08 WIB
Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Per Juni 2024, DP3AP2KB Kota Yogyakarta Mencatat Puluhan Kekerasan yang Terjadi Pada Anak

Jumat, 26 Juli 2024 18:10 WIB
Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Kasus Tewasnya Mahasiswa Unisa, JPW Desak Polisi Tangkap Pelaku Pembawa Sajam

Jumat, 26 Juli 2024 14:09 WIB