Pendidikan , Artikel

Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam
Tata Cara Shalat Jenazah Perempuan, Perhatikan Posisi Imam
Perbedaan shalat jenazah untuk laki-laki dan perempuan terletak pada posisi imam serta dhomir dalam bacaan shalat.
Dhomir adalah kata ganti yang digunakan untuk menyebut sesuatu. Dalam bacaan shalat jenazah laki-laki dhomir nya adalah ‘Hu’ sedangkan perempuan ‘Ha’.
Dilansir dari laman resmi NU Online, berikut ini adalah tata cara shalat jenazah perempuan yang pernah dijelaskan pula oleh KHR Asnawi Kudus :

1. Niat

tata cara shalat jenazah perempuan
Niat shalat jenazah perempuan. (Nu Online)
Usholli ‘ala hadzihil mayyitati fardhollillahi ta’ala
Saat mengucapkan niat, jangan lupa untuk mengucapkan juga di dalam hati.

2. Takbir Pertama

Usai takbir yang pertama langsung membaca Surat Alfatihah hingga selesai.

3. Takbir Kedua

Yang dibaca setelah setelah takbir kedua yaitu Shalawat. Untuk bacaan shalawat, bunyinya adalah :
tata cara shalat jenazah perempuan
Lafadz shalawat yang diucapkan setelah takbir kedua. (Nu Online)
Atau lebih utamanya shalawat ibrahim, seperti yang dilafadzkan saat duduk terakhir saat shalat, bunyinya ialah :
tata cara shalat jenazah perempuan
Bacaan shalawat ibrahim yang lebih afdhol dibaca usai takbir kedua. (Nu Online)

4. Takbir Ketiga

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Bantul Bakal Terima Investasi Asing Capai 27,4 USD Untuk Bangun Pabrik Pengolahan ...

Pemkab Bantul Bakal Terima Investasi Asing Capai 27,4 USD Untuk Bangun Pabrik Pengolahan ...

Rabu, 15 Mei 2024 12:51 WIB
Meriahkan Hari Jadi Kabupaten Sleman ke-108, Pemerintah Gelar Festival Bregada Prajurit

Meriahkan Hari Jadi Kabupaten Sleman ke-108, Pemerintah Gelar Festival Bregada Prajurit

Rabu, 15 Mei 2024 12:50 WIB
Diduga Lakukan Perselingkuhan, Oknum ASN di Kabupaten Bantul Terancam Dipecat

Diduga Lakukan Perselingkuhan, Oknum ASN di Kabupaten Bantul Terancam Dipecat

Rabu, 15 Mei 2024 12:49 WIB
Ramalan Zodiak Kamis 16 Mei 2024 : Ada Kejutan untuk Scorpio, Libra Dapat ...

Ramalan Zodiak Kamis 16 Mei 2024 : Ada Kejutan untuk Scorpio, Libra Dapat ...

Rabu, 15 Mei 2024 10:21 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 15 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 15 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 15 Mei 2024 10:02 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 15 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 15 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 15 Mei 2024 10:01 WIB
Kemenag Minta Umat Islam Cek Arah Kiblat pada 27 dan 28 Mei 2024, ...

Kemenag Minta Umat Islam Cek Arah Kiblat pada 27 dan 28 Mei 2024, ...

Rabu, 15 Mei 2024 09:06 WIB
Peralihan Rute BST Koridor 9 dan 12 Dalam Rangka HUT Dekranasda Rabu, 15 ...

Peralihan Rute BST Koridor 9 dan 12 Dalam Rangka HUT Dekranasda Rabu, 15 ...

Rabu, 15 Mei 2024 08:47 WIB
Jadwal KRL Tangerang Duri 15-19 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Tangerang Duri 15-19 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Rabu, 15 Mei 2024 08:46 WIB
Ramalan Zodiak Kamis 16 Mei 2024 Lengkap: Gemini Jadi Pusat Perhatian, Leo di ...

Ramalan Zodiak Kamis 16 Mei 2024 Lengkap: Gemini Jadi Pusat Perhatian, Leo di ...

Rabu, 15 Mei 2024 08:10 WIB