Gaya Hidup

5 Tips Memilih Travel Umroh yang Aman dan Terpercaya, Calon Jamaah Wajib Tahu

profile picture Hanna
Hanna
Tips memilih travel umroh
Tips memilih travel umroh agar tidak tertipu dengan agen nakal. (Foto: Unsplash/Aldi Wahid)

HARIANE - Tips memilih travel umroh menjadi informasi yang penting untuk diketahui para calon jamaah agar terhindar dari penipuan.

Memilih travel umroh terpercaya harus diperhatikan karena sering terjadi niat baik jamaah dimanfaatkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab untuk kepentingan materi semata.

Biasanya pihak penipu akan mengiming-imingi para calon jamaah untuk bisa berangkat dengan berbagai fasilitas. Namun, berakhir tidak diberangkatkan.

Lantas apa saja yang harus diperhatikan oleh calon jamaah umroh agar dapat memilih travel yang aman dan terpercaya? 

5 Tips Memilih Travel Umroh

Umroh atau sering juga disebut sebagai haji kecil ini adalah salah satu ibadah yang sering dilakukan oleh umat Islam dari berbagai penjuru dunia khususnya di Indonesia.

Tips pasti umroh ini telah dikampanyekan oleh Kementerian Agama sejak 2016 sebagai salah satu upaya untuk mengantisipasi terjadinya kembali penipuan terhadap jamaah.

1. Memastikan Travel atau Biro Memiliki Izin Kementerian

tips memilih travel umroh
Pastikan biro travel umroh yang dipilih punya izin dari Kementerian Agama. (Ilustrasi: Pexels/Zawawi Rahim)

Travel umroh terpercaya bisa dilihat dari apakah nama Penyelenggara Perjalanan Ibadah Umrah (PPIU) tersebut sudah terdaftar secara resmi serta mendapatkan izin beroperasi dari Kementerian Agama.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025