Gaya Hidup

Tips Mengatur Keuangan Bulanan Agar Bisa Menabung

profile picture Siti Qolifah
Siti Qolifah
Tips mengatur keuangan bulanan
Tips mengatur keuangan bulanan agar tidak selalu menderita di akhir bulan. (Ilustrasi: Pixabay/Stevenpb)

HARIANE - Tips mengatur keuangan bulanan perlu diketahui untuk menekan pengeluaran yang membengkak meski terima gaji rutin. 

Cara mengatur keuangan memang bukan hal yang mudah. Walaupun sudah menerima gaji, namun terkadang untuk membuat uang yang dimiliki terus bertambah masih menjadi hal yang sulit dilakukan. 

Terlebih jika memperoleh pendapatan yang sama tapi pengeluaran malah semakin besar setiap bulannya.

Biasanya penyebab gaji cepat habis karena kebiasaan yang kurang baik yaitu menghamburkan uang di awal dan berhemat di tanggal-tanggal akhir. 

Jika kebiasaan terus menerus seperti itu, mungkin tidak akan ada kesempatan untuk bisa menabung.

Untuk menghindari hal-hal tersebut, maka dibutuhkan perencanaan dalam mengelola keuangan. 

Mengelola keuangan secara baik dan sehat diperlukan agar masa depan dapat terjaga dengan baik dan memudahkan dalam mencukupi segala kebutuhan baik yang sifatnya direncanakan atau yang mendadak. 

Cara Mengatur Keuangan Bulanan

Dilansir dari Youtube Stawberryonthecake yang merupakan influencer di bidang budgeting dan gaya hidup, terdapat beberapa cara atur keuangan bulanan, yaitu : 

1. Mencatat pendapatan dan pengeluaran

Sering kali pada awal bulan seseorang kurang peduli dengan catatan penerimaan dan pengeluaran.

Bahkan terkadang di akhir bulan bingung ke mana uang “pergi”. Dengan mencatat pendapatan dan pengeluaran, maka bisa lebih mudah melacak keuangan bulanan .

Ads Banner

BERITA TERKINI

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Tinjau Makan Bergizi Gratis di Gunungkidul, Begini Tanggapan Pangdam IV/Diponegoro

Senin, 28 April 2025
Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Jasad Pria Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan 5,9 KM dari TKP

Senin, 28 April 2025
Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025
Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Senin, 28 April 2025