Gaya Hidup

Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!
Tips sukses menurut Maudy Ayunda, Biasakan Hal-hal Ini!
HARIANE - Tips sukses menurut Maudy Ayunda bisa menjadi acuan bagi yang mau hidupnya lebih baik dari sebelumnya. Dengan membiasakan dari hal-hal kecil, yang mampu mengubah hidup menjadi lebih baik.
Tips sukses menurut Maudy Ayunda bisa kita terapkan mulai hari ini. Karena siapa tahu dengan mengikuti tips yang diberikan akan mengubah hidup menjadi lebih sukses. Walaupun sukses setiap orang berbeda-beda.
Tips sukses menurut Maudy Ayunda juga merupakan dari hal yang memang sering ia lakukan. Dan hal tersebut ia lakukan berdasarkan apa yang ia pelajari dari sebuah buku berjudul THE 5 AM CLUB karya Robin Sharma.

Inilah tips sukses menurut Maudy Ayunda, melansir dari akun Youtube Maudy Ayunda:

1) Bangun Pagi

Tips sukses menurut Maudy Ayunda yang pertama adalah bangun pagi setiap hari. Yakni sekitar pukul 05.00 pagi, pada waktu tersebut harus dibiasakan sudah bangun.
Untuk menjadi orang sukses, harus mau melakukan hal-hal yang tidak banyak orang mau lakukan. Dan bangun pagi adalah salah satu hal yang mungkin tidak semua orang lakukan. Biasakan hal tersebut, karena kunci sukses adalah terbiasa bangun pagi.
Lalu biasakan di awal waktu, menerapkan metode 20/20/20. Yang artinya membagi waktu menjadi 3 untuk melakukan aktivitas kebiasaan. Dan usahakan hal tersebut dilakukan setiap hari selama 66 hari.
Pada 20 menit pertama bisa dilakukan dengan latihan fisik, atau olahraga yang kiranya bisa mengeluarkan keringat. Karena keringat dapat membantu menghilangkan rasa takut (Cortisol).
BACA JUGA : Profil Cerita Hidup Crazy Rich Shandy Purnamasari, Punya Rekor MURI Dan Pesawat Pribadi di Usia 30 Tahun
Keringat juga meng-generasi protein BDNF yang memperbaiki sel-sel koneksi neural. Yang dimana dapat berfikir lebih jernih dan lebih cepat. Dan untuk 20 menit kedua bisa dilakukan untuk merefleksi diri.
Hal tersebut bisa dilakukan dengan Journaling, meditasi, ibadah dan sebagainya. Dan untuk 20 menit terakhir dianjurkan untuk belajar, seperti membaca buku, koran atau mendengarkan podcast bemanfaat.

2) Rahasia Pencetak Sejarah

Ads Banner

BERITA TERKINI

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025