Berita , Olahraga

Transfer Sofyan Amrabat ke Manchester United Segera Terjadi, Fiorentina Siap Lepas Pemain Sesuai Harga Pasarnya

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Transfer Sofyan Amrabat ke Manchester United
Transfer Sofyan Amrabat ke Manchester United temui titik terang, usai keduanya telah menjalin kesepakatan pribadi. (Foto: Instagram/sofyanamrabat)

"Cukup banyak klub yang tertarik dengan Sofyan. Sekarang masalah membuat pilihan yang tepat," ungkap Mahmoud El Boustati, agen Sofyan Amrabat, seperti yang dikutip dari Football Italia.

Tercatat, ada Atletico Madrid yang sering dikaitkan dengan Amrabat selama bursa transfer jendela musim panas 2023. Selain itu, juga ada Barcelona yang telah mengincar Amrabat sejak Januari 2023 lalu.

Sayangnya, Barcelona hanya mengajukan proposal peminjaman dengan opsi pembelian permanen saja. 

Selain diminati oleh ketiga klub raksasa Eropa tersebut, Amrabat kabarnya juga diminati oleh salah satu klub Liga Arab Saudi. Dimana tawaran tersebut langsung ditolak.

Terlepas dari keberhasilan transfer Sofyan Amrabat ke Manchester United. Pemain berusia 26 tahun tersebut dipastikan akan meninggalkan Stadio Franchi pasa bursa transfer musim panas 2023 ini.

"Jika sesuatu yang menarik muncul, Sofyan terbuka untuk langkah selanjutnya, dan itu juga berlaku untuk Fiorentina," pungkas agen Amrabat.

Sebagai tambahan, nama Sofyan Amrabat sendiri mulai melejit saat Piala Dunia 2022. Dimana Amrabat menjadi salah satu pilar, yang sukses membawa maroko melaju ke semifinal.

Selain itu, Amrabat juga menjadi pemain penting di lini tengah Fiorentina, dengan 49 penampilannya sepanjang musim 2022/23. 

Serta sukses membawa Fiorentina melaju ke final Coppa Italia dan UEFA Conference League. Meski harus kalah di dua laga final tersebut.

Fiorentina kalah 2-1 di final Coppa Italia lawan Inter Milan. Serta kalah dari West Ham United di final Conference League dengan skor yang sama setelahnya.

Demikianlah informasi seputar transfer Sofyan Amrabat ke Manchester United, yang kemungkinan besar akan segera tercapai. Mengingat Fiorentina siap melepas pemain dengan harga wajar dan Amrabat telah menyetujui kesepakatan pribadi dengan Manchester United.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025