Berita , Jabar

Update Jumlah Korban Gempa Cianjur Bertambah Jadi 271, 40 Orang Masih Dinyatakan Hilang

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Update Jumlah Korban Gempa Cianjur Bertambah Jadi 271, 40 Orang Masih Dinyatakan Hilang
Update Jumlah Korban Gempa Cianjur Bertambah Jadi 271, 40 Orang Masih Dinyatakan Hilang
Dan akan ditelusuri lagi apakah korban termasuk yang sudah dimakamkan oleh pihak keluarga ataukah belum.
Selain data terbaru mengenai jumlah korban meninggal dunia, BNPB juga merilis update jumlah korban luka-luka yang bertambah menjadi 2.043 orang dan warga yang mengungsi 61.908 orang.
Jumlah rumah yang rusak akibat gempa Cianjur sebanyak 56.320 unit dengan riancian 22.241 unit rumah rusak berat, 11.641 unit rumah rusak sedang dan 22.090 unit rumah rusak ringan.
BACA JUGA :
Kisah Haru Penyelamatan Korban Gempa Cianjur, Tim SAR Gabungan Temukan Seorang Pria dalam Keadaan Selamat di Reruntuhan Rumah
Rumah ini didata mulai RT, RW, kepala desa, Babinsa, Babinkamtibmas sampai kepala OPD, kepala OPD telah diperintahkan oleh Bupati untuk ikut melakukan pendataan, di samping itu adanya bantuan dari perguruan tinggi, tim PUPR juga telah turun melakukan pendataan,” imbuh Kepala BNPB.
Jumlah fasilitas umum yang ikut terdampak gempa Cianjur juga bertambah, yaitu 31 unit sekolah, 124 tempat ibadah, 3 fasilitas kesehatan dan 13 gedung perkantoran alami rusak.
Demikian update jumlah korban gempa Cianjur serta korban yang hingga saat ini masih dinyatakan hilang. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Sumedang Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Senin, 29 April 2024 16:39 WIB
Kecelakaan di Gedebage Bandung Libatkan Motor Vs Truk, 1 Korban Meninggal Dunia

Kecelakaan di Gedebage Bandung Libatkan Motor Vs Truk, 1 Korban Meninggal Dunia

Senin, 29 April 2024 16:36 WIB
Survei Elektabilitas Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta, Nama Heroe Poerwadi Duduki Posisi Teratas

Survei Elektabilitas Bakal Calon Wali Kota Yogyakarta, Nama Heroe Poerwadi Duduki Posisi Teratas

Senin, 29 April 2024 16:28 WIB
Daftar Formasi Tiga Panel Hakim MK dalam Penanganan PHPU Pileg 2024, Ada Anwar ...

Daftar Formasi Tiga Panel Hakim MK dalam Penanganan PHPU Pileg 2024, Ada Anwar ...

Senin, 29 April 2024 15:26 WIB
Digelar di Lapangan Paseban, Polres Bantul dan Pemkab Bantul Gelar Nonton Bareng Timnas ...

Digelar di Lapangan Paseban, Polres Bantul dan Pemkab Bantul Gelar Nonton Bareng Timnas ...

Senin, 29 April 2024 13:59 WIB
Terima Perintah DPP, DPC PKB Bantul Bakal Buka Pendaftaran Bacabup Pekan Ini

Terima Perintah DPP, DPC PKB Bantul Bakal Buka Pendaftaran Bacabup Pekan Ini

Senin, 29 April 2024 13:00 WIB
9 Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Jogja, Bantul, Sleman, Gunungkidul dan ...

9 Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Jogja, Bantul, Sleman, Gunungkidul dan ...

Senin, 29 April 2024 12:37 WIB
Evakuasi 3 ABK Tewas Usai Terjebak di Perairan Marunda Jakut, Diduga Akibat Menghirup ...

Evakuasi 3 ABK Tewas Usai Terjebak di Perairan Marunda Jakut, Diduga Akibat Menghirup ...

Senin, 29 April 2024 12:07 WIB
Peringatan Hari Buruh, Aturan Ganjil Genap Ditiadakan pada 1 Mei 2024

Peringatan Hari Buruh, Aturan Ganjil Genap Ditiadakan pada 1 Mei 2024

Senin, 29 April 2024 12:07 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 29 April 2024 Turun Tipis, Investor Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 29 April 2024 Turun Tipis, Investor Cek ...

Senin, 29 April 2024 10:03 WIB