Berita , D.I Yogyakarta

Vaksin Booster di Yogyakarta Sudah Tersedia di Fasyankes Terdekat, Berikut Syarat dan Berkas yang Harus Dibawa 

profile picture Hanna
Hanna
Vaksin Booster di Yogyakarta Sudah Tersedia di Fasyankes Terdekat, Berikut Syarat dan Berkas yang Harus Dibawa 
Vaksin Booster di Yogyakarta Sudah Tersedia di Fasyankes Terdekat, Berikut Syarat dan Berkas yang Harus Dibawa 
HARIANE - Vaksin booster di Yogyakarta dikabarkan Pemkot melalui Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta kini sudah tersedia di Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Fasyankes) terdekat.
Penerapan vaksin booster di Yogyakarta ini sedang terus dipercepat, terutama karena vaksin dosis ketiga ini sudah menjadi salah satu syarat wajib bagi masyarakat yang ingin bepergian. 
Berikut informasi selengkapnya seputar layanan vaksin booster di Yogyakarta yang bisa disimak dibawah ini.
BACA JUGA : Update! Aturan Perjalanan Luar Negeri Terbaru Juli 2022, Wajib Vaksin Booster

Vaksin Booster di Yogyakarta

Sebagai informasi, vaksin booster jenis pfizer untuk usia 18 tahun keatas kini sudah tersedia di fasilitas pelayanan kesehatan terdekat.
Sementara untuk vaksin dosis ke satu dan dua jenis sinovac untuk rentan usia minimal 6-11 tahun diketahui hingga kini masih belum tersedia.
Adapun bagi warga Yogyakarta yang ingin mendaftarkan diri vaksinasi booster berikut ada beberapa syarat pendaftaran, antara lain:
1. Minimal usia 18 tahun
2. Sudah vaksin dosis satu dan dua dengan jenis vaksin sinovac/ astrazeneca/ pfizer
3. Jarak antar vaksin sebelumnya minimal 2-3 bulan
Sementara berkas yang harus warga bawa saat akan mendaftar vaksin booster, antara lain:
1. Membawa KTP domisili
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025