Gaya Hidup , Kesehatan

Wajib Tahu, 5 Buah Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi dengan Aman Tanpa Efek Samping

profile picture Dyah Ayu Mulyo Lestari
Dyah Ayu Mulyo Lestari
Buah ampuh menurunkan kolesterol
5 Buah ampuh menurunkan kolesterol tinggi yang aman dan tanpa efek samping. (Ilustrasi: Pixabay/marijana1)

Kandungan lemak yang dimiliki buah alpukat memang cukup tinggi yaitu sekitar 16% namun lemak yang dimiliki alpukat adalah lemak yang menyehatkan sebab 63% penyusunnya merupakan asam lemak tak jenuh, terutama jenis asam lemak tak jenuh tunggal.

Lemak tak jenuh berfngsi sebagai antioksidan untuk menjaga pembuluh dara dari kerusakan arteri oleh penumpukan kolesterol jahat (LDL – low density lipoprotein).

Selain memiliki lemak tak jenuh alpukat juga mengandung banyak serat dan omega 9 yang menjaga kadar gula darah dalam tubuh tetap rendah.

2. Tomat

Tomat juga termasuk dalam buah yang bisa menurunkan kolesterol tinggi khususnya yang sudah dimasak.

Menurut riset, tomat yang sudah dimasak memiliki khasiat sama dengan obat penurun kolesterol seperti statin (obat gangguan jantung).

Selain iu, buah yang satu ini tidak memiliki efek samping seperti lemas, sakit otot, dan bahkan kerusakan saraf jika konsumsi secara rutin dalam jumlah banyak.

Rahasia khasiat tomat terdapat pada senyawa likopen yang juga sebagai pemberi warna merah pada tomat matang.

Likopen merupakan antioksidan yang berfungsi mengurangi risiko serangan jantung dan stroke.

Selain itu, tomat juga memiliki kandungan vitamin B dan kalium yang mampu menurunkan kolesterol dan tekanan darah tinggi.

3. Jeruk Nipis

Jeruk nipis menjadi salah satu buah penurun kolesterol tinggi karena memiliki kandungan senyawa flavanoid yang mampu menurunkan tingkat produksi kolesterol LDL.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB