Gaya Hidup , Kesehatan

Wajib Tahu, 5 Buah Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi dengan Aman Tanpa Efek Samping

profile picture Dyah Ayu Mulyo Lestari
Dyah Ayu Mulyo Lestari
Buah ampuh menurunkan kolesterol
5 Buah ampuh menurunkan kolesterol tinggi yang aman dan tanpa efek samping. (Ilustrasi: Pixabay/marijana1)

HARIANE - Berikut 5 buah yang ampuh menurunkan kolesterol tinggi dengan aman dan tanpa efek samping.

Buah penurun kolesterol bisa lebih banyak dikonsumsi bagi yang memiliki risiko tinggi maupun untuk mencegah agar kondisi tubuh tetap sehat.

Buah yang bisa menurunkan kolesterol berikut sebaiknya mulai banyak distok karena penyakit kolesterol sering dianggap menyerang orang yang sudah tua dan memiliki berat badan berlebih.

Namun, pada kenyataannya penyakit kolesterol ini bisa menyerang usia berapapun dan kondisi badan apapun karena banyak ditemui penderita kolesterol yang masih muda dan tidak berbadan gemuk.

Kolesterol tinggi atau hiperkolesterolemia disebabkan oleh tingkat kolesterol yang terkandung dalam darah melebihi batas normal.

Kolesterol adalah senyawa lemak berlilin yang diproduksi secara alami di hati namun bisa juga berasal dari beberapa jenis makanan.

Penderita kolesterol tinggi sangat berisiko untuk terserang penyakit jantung maupun stroke. Umumnya, untuk mengetahui kadar kolesterol dalam darah seseorang bisa melakukan pemeriksaan rutin ke tenaga kesehatan.

Untuk menurunkan kolesterol tinggi penderita kolesterol harus rajin berolahraga dan menjaga asupan makanan salah satunya dengan mengonsumsi buah penurun kolesterol.

Berikut 5 Buah Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi Tanpa Efek Samping

Dilansir dari laman Kementerian Kesehatan berikut 5 buah yang diketahui ampuh menurunkan kadar kolesterol tinggi: 

1. Alpukat

Buah alpukat yang dianggap tidak baik karena mengandung banyak lemak ternyata merupakan salah satu buah ampuh untuk menurunkan kolesterol tinggi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB