Berita , Gaya Hidup

10 Fakta YouTuber DanceKang yang Sering Diajak Kolaborasi dengan Artis K-pop Terkenal

profile picture Nadhirah
Nadhirah
10 Fakta YouTuber DanceKang yang Sering Diajak Kolaborasi dengan Artis K-pop Terkenal
10 Fakta YouTuber DanceKang yang Sering Diajak Kolaborasi dengan Artis K-pop Terkenal
8. Video miliknya yang ditonton hingga jutaan kali
Fakta YouTuber DanceKang
Fakta YouTuber DanceKang kedelapan inilah salah satu videonya yang ditonton jutaan kali. (Foto: YouTube/ 땡깡DanceKang)
Seperti yang telah dikatakan sebelumnya, DanceKang atau TtaengKkang yang juga memiliki akun YouTube lain bersama Jinjeolme yang dinamakan DanJerous ini, memiliki video sejumlah 155 video pada tanggal 13 Mei 2022.
Pada akun YouTube miliknya tersebut ada banyak video yang dilihat hingga jutaan kali. Salah satunya short video yang dilakukannya dengan Jeon Somi hingga 13 Mei 2022 telah ditonton sebanyak 12 juta kali.
Dua yang ditonton hingga sekitar 4 juta kali pada tanggal 13 Mei 2022 yaitu video camera moving terhadap beberapa dance cover yang telah dilakukannya sebelumnya dan video saat IVE datang ke channel YouTube-nya.
Kemudian, ada pula video DanceKang yang melakukan dance challenge dengan (G)-IDLE untuk lagu berjudul 'TOMBOY' yang hingga tanggal 13 Mei 2022 ditonton hingga 3,3 juta kali.
Sedangkan dua video lainnya yang mendapat 2 jutaan viewers hingga tanggal 13 Mei 2022 yaitu video saat dancer Lip J mengunjunginya dan video full cover aespa 'Next Level'.
Selanjutnya, ada pula video DanceKang bersama dengan adiknya Jinjeolme dengan Choi Yena dan kakak laki-laki Choi Yena yang bernama Choi Sungmin, yang pernah menjadi anggota boy group Co-ed School dan SPEED yang kini menjadi aktor.  
Lalu, ada juga video yang diunggahnya pada tanggal 11 Mei 2022 yang berisi tentang DanceKang dan Jinjeolme yang melakukan dance cover untuk lagu PSY (Prod. & Feat) Suga BTS yang berjudul 'That That' dalam waktu 2 hari mencapai hingga 1,5 juta viewers.
Bahkan PSY sampai memberi komentar dengan mengacungi jempol dance cover yang dilakukan DanceKang dan Jinjeolme yang diunggahnya pada tanggal 12 Mei 2022 lalu, yang screenshot komentarnya diunggah pada community YouTube dan Instagram DanceKang.
BACA JUGA : Reaksi Tak Terduga Huh Yunjin LE SSERAFIM Dibilang Mirip Dewi Persik: Wah Dia Sangat Cantik
9. Pilihan entertainment kesukaan
Fakta YouTuber DanceKang yang kesembilan yaitu melalui salah satu video miliknya, DanceKang mengatakan bahwa dirinya bukan merupakan trainee untuk menjadi artis K-pop di agensi mana pun.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Jumat, 17 Mei 2024 09:53 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB
Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jumat, 17 Mei 2024 05:24 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jumat, 17 Mei 2024 03:25 WIB