Olahraga

3 Striker Paling Tajam di Piala Dunia Sepanjang Masa, Bukan Pele atau Maradona?

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
3 Striker Paling Tajam di Piala Dunia Sepanjang Masa, Bukan Pele atau Maradona?
Striker paling tajam di Piala Dunia sepanjang masa. (Foto: Youtube/FIFA)
HARIANE - Bicara soal Striker paling tajam di Piala Dunia sepanjang masa, dalam benak pecinta sepak bola langsung terbesit nama-nama penyerang top pada dunia.
Sebut saja Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, Maradona, Pele, sebagai striker paling tajam di Piala Dunia sepanjang masa. Semua daftar yang disebutkan tadi tidak ada yang benar.
Striker paling tajam di Piala Dunia sepanjang masa didominasi oleh penyerang era 2000an, dengan insting mencetak gol dan kemampuan penyelesaian yang akurat.
Berikut ini adalah top 3 para penyerang tajam di Piala Dunia berdasarkan statistik gol yang diciptakan sepanjang gelaran empat tahunan tersebut.
BACA JUGA : Mengenal Merk Mobil Rolls Royce Phantom, Hadiah Raja dan Pangeran Salman Pada Punggawa Arab Saudi di Piala Dunia 2022

1. Miroslav Klose

Profil Miroslav Klose
Profil Miroslav Klose, penyerang tajam asal Jerman. (Foto: Youtube/FIFA)
Daftar urutan pertama dan paling atas striker paling tajam di Piala Dunia sepanjang masa adalah Miroslav Klose. Tidak banyak yang menyangka pria kelahiran Polandia tersebut menjadi pemain paling subur bagi timnas Jerman.
Berdasarkan warta dari Olimpics, Miroslav Klose jadi yang terdepan memimpin catatan gol terbanyak di Piala Dunia sepanjang masa saat ini.
Rekor miliknya belum dipecahkan oleh siapapun, dan diprediksi akan terus bertahan dalam waktu yang cukup lama. Klose telah mencetak 16 gol dari 24 penampilannya bersama tim panser.
Catatan yang sangat fantastis, mengingat nama Miroslav Klose tidak sementereng Maradona atau Pele, bahkan tidak sepopuler Messi atau Cristiano Ronaldo.
Sosok penyerang "Fox in The Box" itu mengandalkan sundulan mematikannya di depan kotak pinalti lawan. Tercatat dalam Piala Dunia pertamanya, Klose mencetak 5 gol dan semua golnya dilesatkan lewat sontekan kepalanya.
BACA JUGA : Top 3 Pencetak Gol Termuda dalam Sejarah Piala Dunia, Salah Satunya Lahir di Qatar Tahun 2022
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB