Pendidikan
4 Tips dan Cara Membuat Puisi untuk Anak SD, Mudah dan Dapat Dipraktekkan di Rumah
Rizky Riawan Nursatria
Tips dan cara membuat puisi untuk Anak SD. (Foto: Unsplash/Annie Spratt)
Ikuti tema dan judul puisi, serta gambarkan perasaan tentang judul dari puisi tersebut. Contoh, jika puisi bertema keluarga maka anak-anak perlu dibimbing untuk menuliskan tanggapannya tentang orang-orang di dalam keluarga.
4. Membuat Amanat Puisi yang Menyentuh
Setelah membuat isi, tentu akan ada penutup dari puisi yang membuat pembaca terenyuh. Puisi yang masuk kepada pembaca adalah puisi yang dianggap berhasil. Penutup puisi atau bisa disebut sebagai amant secara keseluruhan perlu diperhatikan dalam membuat puisi. Ada banyak cara, tetapi hanya satu yang ampuh untuk belajar cara membuat amanat. Hal tersebut yaitu, buatlah kata-kata atau diksi yang menarik minat pembaca. Cara mudah untuk membuatnya adalah perbanyak bahan bacaan bagi anak. Semakin banyak yang dibaca, maka anak akan semakin banyak menghapal kosa kata. Itulah pentingnya dari membaca sebelum membuat puisi. Itulah beberapa tips dan cara membuat puisi untuk anak SD. Pastikan mempelajarinya secara berurutan, untuk membuat puisi yang baik dan bermanfaat ketika dibaca.****BACA JUGA : Tata Cara Sholat Gerhana Bulan, Peristiwa Langka yang Akan Terjadi Malam Ini 8 November 2022