4 Tips Manajemen Waktu Agar Tak Keteteran Saat Mengerjakan Sesuatu
HARIANE - Tips manajemen waktu merupakan topik yang paling banyak dicari di berbagai kalangan.
Dengan mengetahui tips manajemen waktu, pelajar, mahasiswa, maupun pekerja dapat mengerjakan banyak hal dalam rentang waktu yang diinginkan.
Meski tak mudah diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, jika menjalani empat tips manajemen waktu secara bertahap, permasalahan ini akan pudar secara perlahan.
Langsung saja, inilah tips manajemen waktu dari Raymond Chin, CEO dan Co-Founder Ternak Uang dan Zahid Ibrahim, YouTuber Indonesia.
BACA JUGA : 10 Tips Investasi Emas Digital, Lebih Aman dan Anti Ribet!