5 Acara Kemerdekaan di Malang 2022, Ada Festival Hingga Parade Seru
Dalam festival yang diselenggarakan di Kampung Wisata Panawidjen ini, biasanya akan ada pementasan seni dan kebudayaan.
Contohnya yaitu tari topeng, tembang macapat asal Jawa, seni musik dolanan, dan sebagainya.
BACA JUGA : 30 Ide Hadiah Lomba 17 Agustus Hemat Biaya Dalam Rangka Memeriahkan HUT RI Ke-77Tak hanya ini, menurut Festival Panawidjen yang diadakan sebelumnya akan diperlihatkan pula seni kriya berupa topeng malangan dan batik Malang, serta permainan tradisional. Bagi yang ingin jajanan tradisional, bisa juga datang ke acara ini. Lima acara kemerdekaan di Malang 2022 yang diadakan pada bulan Agustus 2022 ini akan mengobati warga Malang akan keinginan untuk mengikuti event kemerdekaan secara langsung.****