Gaya Hidup , Harianesia
5 Cara Agar Dihargai Orang Lain, Jadi Langkah Awal Agar Tidak Disepelekan
Feni Amelia
5 Cara Agar Dihargai Orang Lain, Jadi Langkah Awal Agar Tidak Disepelekan
Percaya diri adalah kunci. Jika kita ingin mendapatkan rasa hormat dari orang lain, cara yang baik adalah membiarkan bahasa tubuh menunjukkan hal tersebut.
Dengan bahasa tubuh dan postur yang baik, orang akan segan untuk berbuat sesuka hatinya pada kita.
BACA JUGA : Cara Membangun Personal Branding dengan Mudah untuk Meningkatkan ProfesionalitasBahasa tubuh memegang peran yang sangat penting dari sebuah komunikasi. Melalui bahasa tubuh, seseorang bisa mengetahui orang lain mudah tunduk atau memiliki kharisma yang luar biasa. Jadi, belajarlah bahasa tubuh dengan baik. Demikian, cara agar dihargai orang lain yang dapat dipraktikkan. Orang lain akan bisa menghargai jika diri sendiri mampu memahami cara-cara tersebut. ****