Gaya Hidup

5 Fakta Bunga Edelweis, Tanaman Langka yang Rusak di Ranca Upas Akibat Even Trail

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Fakta Bunga Edelweis
Fakta Bunga Edelweis yang rusak di Ranca Upas akibat even motor trail. (Ilustrasi: Pixabay/Simon)

HARIANE – Fakta bunga edelweis menjadi sorotan usai beredarnya video yang menunjukkan kerusakan spesies tanaman langka ini di Ranca Upas, Bandung usai digelar sebuah even sepeda motor trail.

Selain langka, perawatan tanaman bunga ini tidak mudah dan cukup menyita waktu.

Beberapa fakta mengenai tanaman ini mulai dari kelangkaan hingga asal muasalnya dibahas secara lengkap pada artikel ini. 

Fakta Bunga Edelweis yang Tumbuh di Ranca Upas Bandung

Berikut ini beberapa fakta mengenai bunga rawa edelweis seperti yang tumbuh di tempat wisata tersebut.

1. Hanya tumbuh di dua tempat di Indonesia

Menurut video viral yang diupload akun TikTok @ress.devil tersebut, pengurus Rawa Ranca Upas mengatakan bahwa bunga rawa edelweis hanya tumbuh di dua tempat, yakni di Rawa Ranca Upas dan Danau Ciharus Kamojang, Garut.

Tak hanya itu, penanaman dan perawatannya cukup memakan banyak waktu dan juga rumit.

2. Berasal dari Asia

Dilansir dari Plantura Magazine, bunga dengan nama Latin Leontopodium nivale berasal dari Asia, khususnya Mongolia, Tibet, dan Himalaya dan tumbuh di lapisan tanah yang tandus, berbatu, serta di padang rumput yang miskin nutrisi.

3. Menjadi latar dalam kisah romansa terkenal

Fakta bunga edelweis berikutnya ada menjadi latar dalam sebuah kisah romansa yang cukup popular.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB