Terdapat lima jenis suku bunga dalam dunia perbankan. (Ilustrasi: Pixabay/stevepb)
Bunga = SP x i x (30/360)
Keterangan:
SP: saldo pokok pinjaman bulan sebelumnya i: suku bunga per tahun 30: jumlah hari (1 bulan) 360: jumlah hari (1 tahun)5. Suku bunga anuitas
Dalam suku bunga anuitas akan mengatur jumlah angsuran pokok ditambah angsuran bunga yang dibayar menjadi sama setiap bulan.
Dalam perhitungannya, porsi bunga pada masa awal sangat besar tetapi porsi angsuran pokok sangat kecil.
Kemudian saat mendekati akhir masa kredit, ketentuannya akan berbalik, yakni porsi angsuran poko akan sangat besar sedangkan porsi bunga menjadi kecil.
Suku bunga ini biasanya diterapkan untuk pinjaman jangka panjang seperti KPR atau kredit investasi.
Itulah lima jenis suku bunga bank beserta pengertiannya yang sebaiknya diketahui sebelum bertransaksi. ****