Gaya Hidup

5 Kota Paling Menyeramkan di Dunia, Ada yang Dijuluki Gerbang Neraka hingga Tempat Drakula Muncul

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
5 Kota Paling Menyeramkan di Dunia, Ada yang Dijuluki Gerbang Neraka hingga Tempat Drakula Muncul
Inilah 5 Kota paling menyeramkan di dunia. (Foto: Unsplash/Cederic Vandenberghe)
HARIANE - Bicara soal negara dan keunikannya, terdapat Kota paling menyeramkan di dunia yang jarang diketahui oleh banyak orang.
Kota paling menyeramkan di dunia identik dengan kisah-kisah horror, tempat keramat, hingga arsitektur aneh yang kerap membuat mata terbelalak.
Ingatan mengenai Kota paling menyeramkan di dunia tidak lepas dari bangunan tua, terbengkalai, dan cerita mistis atau mitos yang ada di sekitarnya.
Berikut ini adalah kota-kota paling menyeramkan sepanjang sejarah manusia, yang masih ada hingga saat ini dan terus diperbincangkan khalayak ramai.
BACA JUGA : 5 Fakta Menarik Kota Chernobyl Ukraina, Wilayah Reaktor Nuklir yang Berhasil Dikuasai Rusia

1. Kota Paling Menyeramkan di Dunia : Prague

Kota Paling Menyeramkan di Dunia
Pemandangan Prague, Kota paling menyeramkan di dunia. (Foto: Unsplash/Lachlan Gowen)
Kota pertama yang ada di dalam urutan paling menyeramkan adalah Prague. Kota ini terletak di negara Republik Ceko.
Dilansir dari Conde Nast Traveler, Prague memiliki sejarah yang menyeramkan dalam peradaban manusia. Banyak arsitektur kastil-kastil layaknya dalam film horror tersaji di jalanan kota.
Kota ini juga dijuluki sebagai "Gerbang Neraka". Tempat paling terkenal di Prague adalah Liliova Street, yang memiliki mitos "ksatria tanpa kepala".

2. Kota Paling Menyeramkan di Dunia : Edinburgh

Kota kedua yang akan dijelajahi adalah Edinburgh. Sebuah Kota yang cukup tua di United Kingdom atau Inggris Raya.
Kota Edinburgh memiliki sejuta kisah dan arsitektur yang kuo. Dilansir dari Hotels, Edinburgh sangat terkenal dengan "The Royal Mile". The Royal Mile adalah sebuah Fort bekas jaman peperangan pada masa medieval.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB