Berita , Gaya Hidup

6 Fakta Menarik Korea Drama Our Blues, Drama Pertama Kim Woo Bin Setelah Sembuh dari Kanker

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
6 Fakta Menarik Korea Drama Our Blues, Drama Pertama Kim Woo Bin Setelah Sembuh dari Kanker
6 Fakta Menarik Korea Drama Our Blues, Drama Pertama Kim Woo Bin Setelah Sembuh dari Kanker

5. Drama Pertama Kim Woo Bin Setelah Sembuh dari Kanker

Fakta menarik Korea drama Our Blues yang membuat penggemar paling semangat menantikan penayangannya adalah karena sudah rindu dengan akting Kim Woo Bin.
Fakta menarik Korea drama Our Blues
Fakta menarik Korea drama Our Blues jadi penampilan akting perdana Kim Woo Bin setelah sembuh dari kanker. (Foto: Instagram/tvn_drama)
Kim Woo Bin didiagnosa mengidap kanker nasofaring pada tahun 2017 dan memilih untuk rehat dari dunia hiburan selama masa pengobatan dan penyembuhannya.
Our Blues adalah drama pertamanya sejak dinyatakan sembuh dan baik penggemar maupun Kim sendiri sangat bersemangat dengan proyek ini.
Kekasih delapan tahun Shin Min Ah ini bahkan mengaku pergi ke Jeju sebelum syuting dimulai untuk mengamati kehidupan para kapten kapal ikan yang ia perankan karakternya, hingga belajar membersihkan ikan.

6. Jimin BTS Menyanyikan OST Our Blues

Our Blues Korea drama kapan rilis? Drama ini mulai ditayangkan di Netflix dan juga tvN pada 9 April 2022. Jimin BTS didapuk untuk mengisi opening soundtrack yang membuat penggemar makin menggila.
BACA JUGA : Jimin BTS Mengisi OST Drama Our Blues, ARMY: Jimin OST is Coming
Our Blues akan ditayangkan setiap hari Sabtu-Minggu sebanyak 16 episode dan lagu Jimin BTS disebut akan dibuat harmonis dengan alur cerita dramanya.
Itulah fakta menarik Korea drama Our Blues yang bisa jadi tontonan santai namun sarat dengan makna kehidupan dengan latar belakang keindahan alam Pulau Jeju. ***
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025